Tag: turki

Sembilan negara hadiri forum investasi gelaran BI Kaltim

Terdapat sembilan negara menghadiri forum investasi yang digelar oleh Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Timur (BI Kaltim) selama tiga hari pada ...

KPPI mulai penyelidikan perpanjangan TPP produk impor pakaian

Komite Pengamanan Perdagangan Indonesia (KPPI) memulai penyelidikan perpanjangan tindakan pengamanan perdagangan/TPP (safeguard measures) terhadap ...

Kemenkeu siapkan aturan khusus guna batasi produk pakaian impor

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) sedang menyiapkan aturan khusus tindakan pengamanan perdagangan (TPP) guna membatasi arus impor pakaian ...

Turki hadapi krisis tenaga kerja yang terus meningkat

Ugur Eroglu, manajer penjualan di Egece Metal, sebuah perusahaan Turkiye dengan 64 karyawan kerah biru di Istanbul, mengatakan bahwa kaum muda Turki ...

Ketua Komisi EU bertemu Presiden Turki bahas hubungan, Gaza

Ketua Komisi Eropa Ursula Von der Leyen pada Kamis (7/11) bertemu Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan untuk mendiskusikan hubungan Turki dengan Uni ...

Klasemen Liga Europa: Lazio sempurna, MU naik ke peringkat 15

Lazio tercatat masih memiliki torehan poin sempurna, sementara itu Manchester United (MU) naik ke peringkat 15 setelah rampungnya matchday keempat ...

Empat tewas akibat tabrakan beruntun di selatan Turki

ANTARA - Empat orang tewas dan tiga lainnya cedera dalam kecelakaan lalu lintas beruntun di Provinsi Osmaniye di selatan Turki. Kecelakaan melibatkan ...

Dua "Canton" di Guangzhou, keduanya sama-sama memukau

Canton adalah nama Inggris untuk Guangzhou, ibu kota provinsi sebelah selatan China, Guangdong. Kata "Canton" sendiri berasal dari bahasa ...

Kapal Gamsunoro semakin prima dan bersiap menuju Terusan Panama

Kinerja Kapal Gamsunoro milik PT Pertamina International Shipping (PIS), yang telah melalukan pelayaran rute internasional sejak 2021, semakin prima ...

Kemenkumham siapkan SDM untuk hadapi tantangan Indonesia Emas

Sekretaris Jenderal Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Nico Afinta menyiapkan sumber daya manusia dalam rangka menghadapi berbagai ...

RS Turki di Lebanon mulai rawat pasien karena RS lain diserang Israel

Rumah Sakit Turki yang baru diperluas di Kota Sidon, Lebanon selatan mulai menerima perawatan pasien yang sakit dan terluka setelah ...

Jadwal: Besiktas akan diuji ketangguhannya oleh Malmo FF

Liga Europa atau Europa League telah memasuki pekan keempat mulai Kamis. Besiktas akan diuji ketangguhannya oleh Malmo FF dalam pertandingan ...

Pelapor khusus PBB: Jangan sebut perang, ini genosida di Gaza

Pelapor khusus Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) untuk Palestina Francesca Albanese mengatakan bahwa apa yang terjadi di Jalur Gaza bukanlah perang ...

PBB: Negara pemasok senjata dalam konflik harus punya tanggung jawab

PBB mengatakan semua negara yang memasok senjata ke pihak-pihak yang bertikai dalam konflik memiliki "tanggung jawab moral." "Saya ...

Kecerdasan diplomasi multidimensional Presiden Prabowo

Langkah diplomasi Presiden Prabowo Subianto pada awal masa pemerintahannya dituntut mampu untuk mempromosikan Indonesia sebagai negara yang ramah ...