Tag: titi anggraini

Hindari produk hukum kepemiluan yang timbulkan pro dan kontra

Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Republik Indonesia merupakan peraturan perundang-undangan turunan dari Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 ...

KI Pusat tunjuk Mahfud MD jadi Duta Keterbukaan Informasi

Komisi Informasi (KI) Pusat menunjuk beberapa tokoh sebagai duta keterbukaan informasi, yakni Menkopolhukam Mahfud MD, pakar komunikasi politik ...

Kuasa Hukum: Tak mungkin sistem pemilu diubah saat tahapan berlangsung

Kuasa hukum pihak terkait Heru Widodo untuk perkara nomor 114/PUU-XX/2022 mengatakan kondisi saat ini tidak memungkinkan untuk mengubah sistem ...

Emak-emak langsung bertindak ketika aturan hambat kuota perempuan

Pada tahapan pendaftaran bakal calon anggota legislatif, baik DPR RI, DPD RI, maupun DPRD provinsi dan kabupaten/kota, sejak 1 Mei hingga Minggu ...

MPKP desak KPU wujudkan kepastian hukum penuhi hak politik perempuan

Masyarakat Peduli Keterwakilan Perempuan mendesak KPU, Bawaslu, dan DKPP selaku penyelenggara pemilu untuk mewujudkan kepastian hukum pemenuhan ...

Akademikus dorong Bawaslu ajukan uji materi PKPU ke MA

Pengajar Hukum Pemilu Fakultas Hukum Universitas Indonesia Titi Anggraini mendorong Bawaslu untuk mengajukan uji materi Peraturan KPU (PKPU) Nomor 10 ...

Ikhtiar KPU cegah tragedi kematian KPPS terulang di Pemilu 2024

Kematian ratusan petugas kelompok penyelenggara pemungutan suara (KPPS) pada Pemilu 2019 menjadi sebuah tragedi yang memilukan di sepanjang sejarah ...

Timsel berharap banyak perempuan ikut seleksi calon anggota Bawaslu

Tim Seleksi Bakal Calon Anggota Bawaslu Provinsi Kalimantan Selatan masa jabatan 2023—2028 berharap banyak perempuan yang mau mendaftar dan ...

Titi: Seleksi KPU dan Bawaslu jangan sampai ganggu tahapan pemilu

Pegiat pemilu Titi Anggraini berharap seleksi anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) periode 2023-2028 di 20 ...

Titi: Pembahasan Perpu Pemilu lewati masa sidang bentuk kelalaian

Pengajar pemilu pada Fakultas Hukum Universitas Indonesia Titi Anggraini menilai pembahasan Rancangan Undang-Undang tentang Penetapan Perpu Nomor 1 ...

Titi: Aturan main kembali berpedoman pada UU Pemilu

Pengajar pemilu pada Fakultas Hukum Universitas Indonesia Titi Anggraini menyatakan aturan main kepemiluan kembali berpedoman pada Undang-Undang ...

Masa berlaku Perpu Pemilu sampai batas akhir persidangan berikut

Keberlanjutan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022 tentang Perubahan atas UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum ...

Titi: Penetapan 18 parpol tetap sah meski perpu tak disetujui DPR

Pengajar pemilu pada Fakultas Hukum Universitas Indonesia Titi Anggraini menyatakan keputusan KPU RI tentang penetapan 18 partai politik peserta ...

Titi apresiasi PKB uji bakal calon legislatif

Anggota Dewan Penasihat Perkumpulan Pemilu untuk Demokrasi (Perludem) Titi Anggraini mengapresiasi Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Kebangkitan ...

Ketum Prima minta semua pihak hormati putusan PN Jakarta Pusat

Ketua Umum Partai Rakyat Adil Makmur (Prima) Agus Jabo Priyono meminta kepada semua pihak untuk menghormati putusan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat ...