Tag: stunting pada anak

Ini target Pemkot Jakut terkait stop buang air besar sembarangan

Pemerintah Kota Jakarta Utara (Pemkot Jakut) menargetkan tiga kelurahan di daerah setempat untuk Stop buang air besar sembarangan (BABS) demi ...

Frisian Flag soroti pentingnya susu untuk tingkatkan status gizi anak

Friesland Campina melalui produk perusahaannya susu Frisian Flag Indonesia menyoroti pentingnya konsumsi susu untuk meningkatkan status gizi anak ...

Akademisi dorong kepala daerah miliki komitmen pencegahan stunting

Guru Besar Fakultas Kedokteran Ilmu Kesehatan (FKIK) Universitas Mataram Prof. Dr. dr. Hamsu Kadriyan, Sp.THT-KL(K), M.Kes mendorong kepala daerah ...

Jakpus identifikasi risiko dan penanganan kasus stunting

Pemerintah Kota Jakarta Pusat melakukan identifikasi risiko dan penyebab terjadinya stunting pada kelompok sasaran sebagai rencana tindak lanjut ...

Pengamat: Lima strategi turunkan stunting untuk capai target 18 persen

Pengamat kesehatan dari Griffith University Australia Dicky Budiman menyebutkan ada setidaknya lima strategi utama yang bisa diterapkan ...

Menko AHY: Teknologi konstruksi berperan dalam pengelolaan air bersih

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengungkapkan teknologi konstruksi ...

Ahli gizi sebut Program Makan Bergizi Gratis dapat turunkan stunting

Guru Besar Pangan dan Gizi dari Institut Pertanian Bogor (IPB) Prof. Dr. Ali Khomsan MS memprediksi Program Makan Bergizi Gratis yang kini tengah ...

Menteri KPK/BKKBN minta daerah perkuat percepatan penurunan stunting 

Menteri Kependudukan dan Pembangunan Keluarga BKKBN Wihaji meminta daerah memperkuat percepatan penurunan stunting atau kekerdilan yang dialami anak ...

Dokter jelaskan dampak stunting pada anak

Anggota Unit Kerja Koordinasi Nutrisi dan Penyakit Metabolik IDAI dr. Cut Nurul Hafifah, SpA(K) menjelaskan tidak semua anak memiliki postur tubuh ...

WVI tingkatkan kesadaran tentang isu stunting lewat kampanye "Enough"

Wahana Visi Indonesia (WVI) berupaya meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai kondisi gizi dan isu stunting anak-anak Indonesia, terutama yang ...

Warga Pulau Sabira dilatih olah ikan laut jadi produk ekonomi

Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu, melalui  Suku Dinas Ketahanan Pangan Kelautan dan Pertanian (Sudin KPKP) melatih warga Pulau ...

Jaksel evaluasi stunting untuk tambah tinggi dan berat badan anak

Suku Dinas Kesehatan Jakarta Selatan mengevaluasi stunting untuk menambah tinggi dan berat badan anak guna menjamin tumbuh kembang mereka menjadi ...

Program Rumah Pangan sasar 175 desa dengan tingkat stunting tinggi

Koordinator Rumah Pangan Beragam, Bergizi Seimbang dan Aman (B2SA) Badan Pangan Nasional (Bapanas) Maya Syafrina mengatakan pihaknya menyasar ...

KKP dukung program MBG dongkrak asupan gizi dan ekonomi

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) siap menyukseskan program Makanan Bergizi Gratis (MBG) mengingat program ini bisa memberikan efek pengganda ...

UI edukasi tentang gizi untuk tekan stunting di Belitung

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI) menggelar pengabdian masyarakat dengan memberikan edukasi gizi yang difokuskan pada ...