Tag: solusi

Cara menikmati makanan sehat tanpa garam berlebih

Tingginya konsumsi garam diidentifikasi sebagai penyebab utama berbagai masalah kesehatan seperti hipertensi, penyakit jantung, dan ...

Blibli Fashion Fest kenalkan fesyen berkelanjutan kepada keluarga

Bagi warga Jakarta yang ingin berakhir pekan bersama keluarga sambil menikmati sajian hiburan dan fesyen, tidak ada salahnya menyambangi Blibli ...

Petrokimia dukung pipanisasi lahan Bawean lewat bantuan pupuk

Petrokimia Gresik yang merupakan anggota holding Pupuk Indonesia mendukung program pipanisasi lahan pertanian Pulau Bawean dengan memberikan bantuan ...

Lemkapi sebut Kapolri beri ruang bagi buruh untuk sampaikan aspirasi

Direktur Eksekutif Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) Edi Hasibuan menilai Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo telah ...

Warga Switzerland ditemukan tewas di kamar kos Tanjung Priok

Seorang pria berkebangsaan Switzerland, Filip Kaspar Birchler (34) ditemukan tewas di dalam kamar kos di jalan Swasembada Timur XIV RT 004/05 ...

Wapres tinjau uji coba battery tram di Stasiun Purwosari

Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka meninjau uji coba battery tram atau kereta bertenaga baterai di Stasiun Purwosari Solo, Jawa Tengah, ...

AMD perkenalkan prosesor Ryzen 7 9800X3D

AMD memperkenalkan prosesor Ryzen 7 9800X3D, penerus 7800X3D yang dijanjikan memiliki frame rate lebih tinggi dibandingkan dengan chip yang ...

Medidata Luncurkan Solusi Gabungan untuk Mendukung Uji Coba Onkologi dan Vaksin Guna Mempercepat Rancangan dan Pelaksanaan Penelitian

- Medidata adalah perusahaan milik Dassault Systèmes dan penyedia solusi uji klinis terkemuka untuk industri ilmu hayat. Medidata memperkenalkan dua ...

Sejumlah manfaat aspek finansial bila Indonesia bergabung ke BRICS

Kementerian Luar Negeri RI telah menegaskan bahwa langkah Indonesia untuk mendaftarkan diri ke BRICS bukanlah karena ikut-ikutan, tetapi telah ...

Mendikdasmen: Peran guru honorer masih kita perlukan

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti menyebutkan bahwa pihaknya tidak ada rencana meniadakan guru honorer mengingat ...

KAI-DJKA tutup 269 perlintasan sebidang cegah kecelakaan di jalur KA

PT Kereta Api Indonesia (Persero) bersama Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan hingga 30 Oktober 2024 menutup 269 ...

Indonesia bersama 43 negara berbagi pengalaman pengelolaan Ziswaf

Pemerintah Indonesia bersama 43 negara silih berbagi pengalaman dalam pengelolaan dana zakat, infak, sedekah, dan wakaf (Ziswaf) dalam Konferensi dan ...

Wamenko Otto minta MA perketat penafsiran Pasal 70 UU Arbitrase

Wakil Menteri Koordinator (Wamenko) Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan Otto Hasibuan meminta Mahkamah Agung (MA) memberikan atensi ...

DPRD Jabar: Perluasan TPA Sarimukti kurangi hutan-rusak lingkungan

Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat Buky Wibawa mengkritik rencana perluasan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarimukti oleh Pemprov Jabar karena berpotensi ...

OJK nilai kreditur masih bisa atasi potensi kerugian dari utang Sritex

Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dian Ediana Rae mengatakan bahwa kemampuan kreditur masih cukup memadai untuk ...