Tag: sisik trenggiling

HAkA minta masyarakat hentikan perburuan satwa dilindungi

Yayasan Hutan, Alam dan lingkungan Aceh (HAkA), sebuah lembaga swadaya masyarakat (LSM) bidang konservasi lingkungan hidup meminta masyarakat ...

Polda Kalbar tetapkan dua tersangka kasus pinjol ilegal

Kepolisian Daerah Kalimantan Barat menetapkan dua orang tersangka dari 14 karyawan PT Sumber Rejeki Digital (SRD) yang diamankan, terkait kasus jasa ...

Kasus perdagangan sisik trenggiling di Kalbar

Petugas memperlihatkan sisik dari hewan trenggiling (Manis Javanica) saat rilis kasus di Balai Gakkum KLHK Wilayah Kalimantan di Kabupaten Kubu Raya, ...

KLHK tangkap pedagang sisik trenggiling di Sekadau Kalimantan Barat

Tim Ditjen Gakkum Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan menangkap dua penjual sisik trenggiling, SK (38) dan BW (33), di Jalan Raya ...

SPORC dan polisi tangkap pelaku pedagangan 7,8 kg sisik trenggiling

Tim Gabungan dari Balai PPHLHK Sumatera, SPORC Harimau Jambi bersama Polda dan BKSDA menangkap dua penjual 7,8 kilogram sisik kering trenggiling ...

Kilas NusAntara Pagi

ANTARA - Aparat Direktorat Kepolisian Air dan Udara Kepolisian Daerah Jawa Timur mengamankan sebanyak 22.200 ekor benur atau benih lobster yang ...

Ditreskrimsus Polda Riau gagalkan upaya jual beli sisik trenggiling

ANTARA -Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Riau, Rabu (9/6) menyebut telah menggagalkan upaya jual beli sisik trenggiling, yang ...

Bareskrim limpahkan kasus penjualan sisik trenggiling ke Polda Sumbar

Bareskrim Mabes Polri melimpahkan kasus dugaan penjualan sisik trenggiling yang termasuk sebagai satwa langka ke Polda Sumatera Barat (Sumbar) pada ...

Polda Sumbar ungkap kasus jual beli satwa dilindungi

Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Barat mengungkap kasus jual beli satwa dilindungi yang dilakukan seorang pria berinisial ZK (47) di Kabupaten ...

10 konflik manusia dengan satwa liar terjadi di Agam, satu meninggal

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Barat melalui Resor Agam mencatat 10 kejadian konflik antara manusia dengan satwa liar selama ...

Kasus kejahatan perdagangan satwa dilindungi

Tim gabungan Baintelkam Mabes Polri, Polda Aceh dan Ditjen Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan serta BKSDA memperlihatkan kulit harimau ...

Balai Gakkum LHK amankan operator alat berat galian C di Sorong

Seorang operator alat berat di area penambangan ilegal di kawasan hutan lindung Matalamagi Kota Sorong diamankan petugas gabungan dari Balai ...

BC Soekarno Hatta gagalkan 177 kasus penyelundupan narkotika pada 2020

Kantor Bea dan Cukai Bandara Internasional Soekarno Hatta menggagalkan 177 kasus penyelundupan narkotika yang dilakukan penumpang perjalanan udara ...

KLHK tindak jaringan perdagangan daring cula badak dan gading gajah

Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menindak perdagangan daring bagian-bagian satwa liar yang ...

BKSDA edarkan brosur daftar satwa dilindungi cegah perdagangan ilegal

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Wilayah I Sumatera Barat kembali mengedarkan brosur daftar satwa dilindungi guna mencegah kasus perdagangan ...