Tag: serangan hamas

Yordania, Inggris: Jangan hambat bantuan kemanusiaan ke Gaza

Raja Yordania Abdullah II dan Perdana Menteri Inggris Keir Starmer pada Rabu (6/11) menyerukan gencatan senjata di Gaza dan meminta agar ...

Pelapor khusus PBB: Jangan sebut perang, ini genosida di Gaza

Pelapor khusus Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) untuk Palestina Francesca Albanese mengatakan bahwa apa yang terjadi di Jalur Gaza bukanlah perang ...

Mesir kecam penarikan Israel dari perjanjian UNRWA

Mesir pada Senin (4/11) mengecam keputusan Israel yang menarik diri dari perjanjian dengan Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA), selaku ...

Hamas lakukan pembicaraan dengan Fatah soal pengelolaan Gaza

Kelompok Palestina, Hamas, pada Senin (4/11) menyatakan telah mengadakan pembicaraan di Kairo, ibu kota Mesir, dengan gerakan Fatah terkait ...

AS 'prihatin' dengan kekerasan pemukim Israel kepada warga Palestina

Amerika Serikat (AS) pada Senin (4/11) mengaku "sangat prihatin" dengan insiden kekerasan baru-baru ini yang dilakukan pemukim ilegal ...

Palestina minta Parlemen Eropa hadapi keputusan Israel larang UNRWA

Perdana Menteri Palestina, Mohammad Mustafa, pada Minggu (3/11) mendesak Parlemen Eropa menghadapi keputusan Israel yang melarang Badan PBB untuk ...

UNRWA: Pelarangan oleh Israel rampas hak belajar anak-anak Palestina

Badan PBB untuk pengungsi Palestina, UNRWA, menegaskan bahwa pelarangan kegiatan mereka oleh Israel merampas hak anak-anak Palestina untuk menuntut ...

Puluhan warga Palestina tewas akibat serangan Israel di Gaza tengah

Sedikitnya 42 warga Palestina tewas dan lebih dari 150 lainnya terluka dalam pengeboman artileri dan udara Israel di kamp pengungsi Nuseirat di Jalur ...

Hamas: Israel 'tidak serius' dalam negosiasi gencatan senjata Gaza

Kelompok perlawanan Palestina, Hamas, Jumat (1/11), menyatakan bahwa Israel tidak serius dalam perundingan gencatan senjata di ...

Utusan Palestina di PBB harap konferensi Jenewa akhiri konflik Timteng

Utusan Palestina untuk PBB di New York, Riyad Mansour, pada Jumat (1/11) mengatakan ia berharap konferensi Jenewa tentang konflik Timur Tengah dapat ...

Liga Arab serukan resolusi PBB terhadap larangan Israel pada UNRWA

Liga Arab pada Kamis (31/10) menyerukan pengesahan resolusi PBB yang menentang langkah Israel untuk melarang operasi Badan PBB untuk Pengungsi ...

UNICEF ingatkan dampak mematikan ke anak Gaza usai pelarangan UNRWA

UNICEF mengecam keputusan Israel untuk melarang aktivitas Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA) di wilayah Palestina yang diduduki, dan ...

Kantor UNRWA di Tepi Barat diratakan buldoser Israel

Kantor Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA) di kamp pengungsi Nur Shams di kota Tulkarem, Tepi Barat utara pada Kamis diratakan dengan tanah ...

Israel terus serang rumah sakit, sekolah dan kamp pengungsi di Jabalia

Tentara Israel pada Kamis terus menyerang daerah sekitar Rumah Sakit Indonesia dan dua penampungan pengungsi di Jabalia, Jalur Gaza utara di tengah ...

Liga Arab gelar pertemuan darurat soal larangan Israel terhadap UNRWA

Liga Arab pada Rabu (30/10) mengumumkan akan mengadakan pertemuan darurat pada Kamis (31/10) untuk membahas keputusan Israel yang melarang Badan PBB ...