Tag: polymerase chain reaction

Kasus aktif harian COVID-19 di Indonesia turun 2.575 pada Sabtu

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan terjadi penurunan kasus aktif harian di Indonesia sebanyak 2.575 dan secara total menjadi 98.171 kasus, ...

Kasus aktif harian COVID-19 di Indonesia turun 6.305 pada Selasa

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan terjadi penurunan kasus aktif di Indonesia sebanyak 6.305 dan secara total menjadi 115.709 kasus, ...

Bamsoet: Atasi penumpukan PPLN saat jalani RT-PCR di Bandara

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meminta pemerintah segera mengatasi penumpukan atau antrean Pelaku Perjalanan Luar Negeri (PPLN) saat menjalani reverse ...

Panduan melakukan perjalanan ke Singapura tanpa karantina

Mulai 1 April 2022, pemerintah Singapura telah mencabut kewajiban karantina bagi semua pelaku perjalanan yang sudah divaksinasi. Jika Anda berencana ...

Kasatgas COVID-19 minta Batam-Bintan antisipasi usai karantina dihapus

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) sekaligus Ketua Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Letjen TNI Suharyanto meminta ...

Presiden: Pejabat dan ASN dilarang bukber dan gelar griya

Presiden Joko Widodo mengimbau seluruh pejabat dan aparat sipil negara (ASN) dilarang menyelenggarakan acara buka puasa bersama di Ramadan dan ...

Kepala BNPB optimis motoGP dan penanganan COVID-19 berjalan beriringan

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letnan Jenderal TNI Suharyanto optimistis kesuksesan penyelenggaraan ajang internasional MotoGP ...

Kemenag upayakan perluas pintu keberangkatan ibadah umrah

Kementerian Agama (Kemenag) RI berupaya untuk memperluas pintu keberangkatan jamaah ibadah umrah Indonesia dari beberapa provinsi lain agar jamaah ...

Kemenag yakin calon jamaah haji Indonesia berangkat musim haji 2022

Kementerian Agama (Kemenag) optimistis calon jamaah haji (CJH) Indonesia dapat menunaikan ibadah haji dalam penyelenggaraan haji tahun 2022 atau 1443 ...

Syarat perjalanan tanpa RT-PCR, transisi berkegiatan aman COVID-19

Kini, pelaku perjalanan domestik yang telah menerima vaksin COVID-19 dosis lengkap tidak perlu lagi menunjukkan hasil tes negatif RT-PCR (Reverse ...

Bandara Tjilik Riwut terapkan penerbangan bebas tes antigen dan PCR

ANTARA – Bandar Udara (Bandara) Tjilik Riwut Kota palangka Raya Kalimantan Tengah menerapkan aturan perjalanan transportasi dalam ...

Calon penumpang bersyukur syarat tes COVID-19 tidak diwajibkan

Sejumlah calon penumpang darat maupun udara bersyukur syarat perjalanan tes usap antigen maupun Polymerase Chain Reaction (PCR) COVID-19 akhirnya ...

Ganjar apresiasi pemerintah hapus tes antigen-PCR syarat perjalanan

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengapresiasi rencana penerapan kebijakan pemerintah yang menghapuskan tes antigen dan tes polymerase chain ...

Anggota DPR apresiasi kebijakan pencabutan tes PCR dan antigen

Anggota DPR Muchamad Nabil Haroen atau Gus Nabil mengapresiasi kebijakan Pemerintah mencabut kebijakan pemberlakuan tes polymerase chain ...

Gag Nikel implementasikan delapan program pemberdayaan masyarakat

Anak usaha PT Aneka Tambang (ANTAM), PT Gag Nikel mengimplementasikan delapan program pemberdayaan untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia di ...