Tag: organisasi kesehatan dunia

Zimbabwe catat dua kasus pertama virus cacar monyet

Otoritas Zimbabwe mencatat dua kasus pertama infeksi virus mpox (cacar monyet), lapor kantor berita Newsday yang mengutip Menteri Kesehatan dan Anak ...

WHO: Sistem kesehatan Lebanon kewalahan hadapi serangan Israel

Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom Ghebreyesus menyatakan sistem kesehatan Lebanon kesulitan untuk mengatasi ...

Israel cegah pasien anak dievakuasi dari RS Indonesia, RS lain di Gaza

Pasukan Israel menghalangi upaya Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) untuk mengevakuasi pasien anak dari rumah-rumah sakit di Gaza Utara, termasuk Rumah ...

WHO: Hampir tidak ada layanan kesehatan yang tersisa di Gaza utara

Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), Tedros Adhanom Ghebreyesus mengumumkan bahwa hampir tidak ada layanan kesehatan yang tersisa di ...

CDC Afrika sebut mpox masih jadi masalah kesehatan publik utama

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Afrika (CDC Afrika) mengatakan pada Kamis bahwa Mpox masih menjadi masalah kesehatan publik utama di ...

Jumat pagi, kualitas udara Jakarta tidak sehat bagi kelompok sensitif

Kualitas udara di Jakarta pada Jumat pagi tidak sehat bagi kelompok sensitif dan bisa menimbulkan kerusakan pada tumbuhan ataupun nilai ...

UNICEF: Putaran kedua vaksinasi polio di Gaza akan dimulai 14 Oktober

Dana Anak-anak Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNICEF) pada Kamis mengumumkan pelaksanaan putaran kedua vaksinasi polio di Jalur Gaza, dengan sekitar ...

Psikolog sarankan perusahaan lakukan konseling karyawan secara berkala

Psikolog Jane Cindy Linardi  menyarankan perusahaan melakukan konseling karyawan secara berkala demi terwujudnya kesehatan mental di tempat ...

Urgensi menjaga kesehatan mental pekerja untuk raih bonus demografi

Istilah "toxic" belakangan ini populer digunakan untuk merujuk pada sesuatu yang menimbulkan ketidaknyamanan hingga membawa pengaruh pada ...

Kamis pagi, kualitas udara Jakarta tidak sehat

Kualitas udara di Jakarta pada Kamis pagi masuk kategori tidak sehat dan menduduki posisi ke-6 sebagai kota dengan udara terburuk di ...

Kemenkes sebut empat kunci jaga kesehatan mental di tempat kerja

Kementerian Kesehatan mengatakan, tema Hari Kesehatan Mental Sedunia 2024 adalah saatnya memprioritaskan kesehatan mental di tempat kerja, oleh ...

Perang hancurkan harapan anak-anak teramputasi di Gaza

Di Jalur Gaza tengah, seorang anak amputee (yang diamputasi) Palestina bernama Samih Abdul Wahid (12) menghadapi berbagai tantangan sehari-hari ...

BPOM: Pengobatan untuk terapi tingkat lanjut diperkirakan jadi tren

Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengatakan produk biologi sudah merajai pasar global, dengan cakupan obat-obatan biologi sebesar 65 persen, ...

Setahun genosida: Israel berikan yang terburuk dari yang paling buruk

Bagi mereka yang berhasil selamat dari serangan Israel di Jalur Gaza, setahun terakhir penuh dengan kengerian: anak-anak Palestina terbunuh, terluka, ...

Nasib anak-anak Palestina setahun agresi zionis

Agresi brutal Israel terhadap rakyat Palestina yang genap setahun hari ini masih menjadi salah satu isu terbesar di dunia lantaran sederet ...