Tag: organisasi kesehatan dunia

WHO kembali serukan gencatan senjata usai RS di Gaza diserang Israel

Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom Ghebreyesus pada Senin (4/11) mengungkapkan kegeramannya atas serangan Israel ...

94.000 anak divaksinasi dalam kampanye polio di Gaza utara

Kampanye vaksinasi polio tahap ketiga yang didukung oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) berakhir pada Senin (4/11) di Jalur Gaza utara yang ...

Selasa pagi, kualitas udara Jakarta tidak sehat bagi kelompok sensitif

Kualitas udara di Jakarta pada Senin pagi masuk kategori tidak sehat dan menempati posisi ke-8 sebagai kota dengan udara terburuk di ...

Dekan FK Unair dukung program Presiden Prabowo turunkan kasus TBC 

Dekan Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Airlangga (Unair) Prof Dr Budi Santoso menyatakan mendukung program pemerintahan Presiden Prabowo Subianto ...

Kepala Bapanas ajak masyarakat tingkatkan konsumsi buah lokal

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengajak masyarakat meningkatkan konsumsi buah lokal sebagai upaya mendukung keberlanjutan ...

Kasus mpox di Afrika melonjak lebih 500 persen, 19 negara terdampak

Kasus terkonfirmasi mpox di Afrika tahun ini  melonjak lebih dari 500 persen dibandingkan dengan total keseluruhan pada 2023, dengan 19 negara ...

Kemarin, inspirasi desain dapur hingga ekspor mobil Chery ke Vietnam

Sejumlah berita menarik menghiasi kanal Lifestyle, tekno, dan otomotif ANTARA pada Sabtu (2/11), diantaranya inspirasi desain dapur ala Agatha Suci, ...

Badan-badan PBB sebut situasi di Gaza Utara "apokaliptik"

Pejabat tinggi dari berbagai badan dan organisasi kemanusiaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada Jumat (1/11) memperingatkan bahwa situasi di Gaza ...

Cara menikmati makanan sehat tanpa garam berlebih

Tingginya konsumsi garam diidentifikasi sebagai penyebab utama berbagai masalah kesehatan seperti hipertensi, penyakit jantung, dan ...

PBB: Kampanye vaksinasi polio akan dilanjutkan di Gaza utara

Kampanye vaksinasi polio tahap ketiga di Jalur Gaza utara dijadwalkan untuk dilanjutkan pada Sabtu (2/11) setelah sempat ditunda akibat meningkatnya ...

WHO: Vaksinasi polio di Gaza utara dilanjutkan 2 November 2024

Kepala Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom Ghebreyesus mengumumkan pada Jumat (1/11) bahwa vaksinasi yang tertunda di Gaza utara, ...

Udara Jakarta Sabtu pagi tidak sehat tempati peringkat lima dunia

Kualitas udara di DKI Jakarta pada Sabtu (2/11) pagi berada dalam kategori tidak sehat dan menempati peringkat kelima sebagai kota dengan kualitas ...

Pasokan medis PBB yang baru dikirim untuk RS di Gaza dibom Israel

PBB pada Kamis (31/10) melaporkan bahwa serangan Israel terhadap Jalur Gaza utara telah menghancurkan pasokan medis yang baru saja dikirim, setelah ...

WHO kecam serangan Israel yang menghancurkan rumah sakit di Gaza utara

Kepala Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), Tedros Adhanom Ghebreyesus, mengecam serangan Israel terhadap sebuah rumah sakit di Jalur Gaza bagian utara ...

UKHSA: Kasus pertama strain cacar monyet baru terdeteksi di Inggris

Kasus pertama dari strain baru cacar monyet (monkeypox/mpox) telah terdeteksi di Inggris, menurut Badan Keamanan Kesehatan Inggris ...