Tag: menunggak pajak

Polres dan Samsat Jakarta Pusat menilang ratusan kendaraan

Satuan Lalu Lintas Polres Metro Jakarta Pusat bersama Samsat menggelar razia dengan menjaring ratusan kendaraan baik roda dua maupun roda empat ...

Tiga kendaraan milik ASN Jaktim masih menunggak pajak

Sedikitnya tiga unit kendaraan pribadi milik Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Jakarta Timur tercatat hingga saat ini masih menunggak pajak ...

Razia PKB Minggu, Samsat Jakbar temukan potensi pajak Rp488 juta

Samsat Jakarta Barat menemukan potensi pajak senilai Rp488 juta dalam razia pajak kendaraan bermotor di dua tower apartemen dan parkiran mal di ...

Wali Kota Jakarta Barat minta PNS taat bayar pajak

Wali Kota Jakarta Barat Rustam Effendi meminta pegawai negeri sipil (PNS) taat membayar Pajak Kendaraan Bermotor. Hal itu dikatakan Rustam ...

Kendaraan PNS Wali Kota Jakarta Barat target razia pajak

Kendaraan pegawai negeri sipil (PNS) Wali Kota Jakarta Barat menjadi target razia pajak oleh Samsat Jakarta Barat bersama Badan Pajak dan Retribusi ...

Penunggak pajak kendaraan mewah dikejar hingga ke Mal Puri Indah

Para penunggak pajak kendaraan mobil mewah dikejar hingga ke mal Lippo Mal Puri Indah di kawasan Kembangan, Jakarta Barat, oleh Badan Pajak dan ...

Jaksel incar 81 objek penunggak pajak

Suku Badan Pajak dan Retribusi Daerah (PRD) Kota Administrasi Jakarta Selatan mengincar 81 objek pajak yang menunggak Pajak Bumi dan Bangunan ...

Sepekan, dari kekerasan seksual pada anak hingga razia mobil mewah

Seorang pria berinisial D (34) ditangkap Polres Metro Jakarta Selatan karena melakukan kekerasan seksual terhadap anak tirinya yang berusia sembilan ...

Kemarin, 1.000 lebih mobil mewah nunggak pajak hingga revitalisasi TIM

Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta mengatakan masih ada lebih dari 1.000 unit kendaraan mewah masih menunggak pajak, meski telah ...

Penerimaan Pajak Bumi Bangunan DKI Jakarta sudah 91 persen

Pemprov DKI Jakarta menyebut bahwa penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) hingga akhir November 2019 sudah 91 persen dari target Rp10 ...

Nunggak pajak, sejumlah hotel di Anyer dipasangi spanduk peringatan

ANTARA - Petugas Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Serang, terus menyisir sejumlah hotel dan restoran di kawasan wisata Pantai Anyer, ...

Masih 1.000 unit lebih mobil mewah tunggak pajak di Jakarta

Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta mengatakan masih ada lebih dari 1.000 unit kendaraan mewah masih menunggak pajak, meski telah ...

Razia pajak, BPRD DKI temukan mobil mewah ganti plat kendaraan

Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta menemukan mobil mewah yang terbukti menunggak pajak kendaraan bermotor, namun mengganti plat ...

BPRD DKI-KPK RI razia pajak mobil mewah hingga apartemen di Jakbar

Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta menggandeng Tim Koordinasi Supervisi dan Pencegahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI ...

KPK mendampingi BPRD DKI tagih pajak mobil mewah di Jakarta Utara

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendampingi Badan Pajak dan Restribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta dan UP PKB-BBNKB (Samsat) Jakarta Utara menagih ...