Tag: kebutuhan pokok

Harga beras dan gula naik, Pemkot Pasuruan gelar operasi pasar

ANTARA - Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Pasuruan menggandeng Perum Bulog setempat menggelontorkan 10 ton beras dan 3 kuintal ...

Jelang Natal dan tahun baru, Pemprov Sulsel cek stok minyak dan gula

ANTARA - Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan bersama dengan Pemerintah Kota Makassar memantau gudang distributor kebutuhan pokok, yaitu minyak dan ...

Survei Indikator: 76,2 persen responden puas dengan kinerja Jokowi

Lembaga survei Indikator Politik Indonesia menyatakan bahwa 76,2 persen responden mengaku puas dengan kinerja Presiden Joko Widodo. Hal itu ...

Timnas AMIN sebut IKN tidak dibatalkan tapi utamakan kebutuhan dasar

Tim Nasional Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN) menegaskan pasangan capres dan cawapres mereka tidak akan membatalkan ...

Pemkot Pekalongan gelar bazar sembako subsidi atasi kenaikan harga

Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, menggelar bazar sembako subsidi serentak di empat kecamatan untuk mengatasi kenaikan harga kebutuhan pokok ...

Bupati Kapuas Hulu minta sekolah terdampak banjir diliburkan sementara

Bupati Kapuas Hulu Kalimantan Barat Fransiskus Diaan meminta agar pihak sekolah meliburkan sementara proses pembelajaran di sekolah apabila terdampak ...

Anies janjikan harga bahan pokok terjangkau dan petani sejahtera

Calon presiden nomor urut 1 Anies Rasyid Baswedan menjanjikan harga bahan pokok terjangkau dan kehidupan petani akan sejahtera jika terpilih ...

Anies janjikan berpihak bagi usaha mikro kecil

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan menyapa warga saat kampanye di Pasar Kepuh, Kuningan, Jawa Barat, Sabtu (9/12/2023). Dalam kunjungannya ...

Panglima TNI dan Kapolri hadiri bakti kesehatan di Papua

Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo bersama Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menghadiri kegiatan bakti sosial dan bakti kesehatan ...

Bulog Maluku-Malut sebut stok beras bertambah menjadi 10.500 ton

Perum Bulog Divisi Regional Maluku dan Maluku Utara menyebutkan stok beras yang tersedia bertambah menjadi 10.500 ton dengan masuknya beras impor ...

Masyarakat Pontianak beli kebutuhan pokok di Gerakan Pangan Murah

ANTARA - Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru, harga kebutuhan pokok mulai merambat naik karena berbagai alasan, seperti musim hujan atau ...

Penyaluran bantuan beras untuk warga Kota Malang jelang akhir tahun

ANTARA - Sekitar 23 ribu Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kota Malang, Jawa Timur, menerima bantuan pangan berubah beras dari pemerintah yang ...

Temuan dan solusi Wali Kota Banjarmasin usai monitoring pasar

ANTARA - Usai melakukan monitoring ke pasar tradisional dan pasar modern, Jumat (8/12), Wali Kota Banjarmasin Ibnu Sina menyampaikan sejumlah hal, ...

IKAPPI prediksi kenaikan harga pangan hingga 75 persen jelang Natal

Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (IKAPPI) memprediksi terjadinya kenaikan harga pangan hingga 75 persen menjelang Natal dan Tahun ...

Kalbar gencarkan pangan murah sambut Natal dan Tahun Baru

Kantor Perwakilan (KPw) Bank Indonesia (BI) bersama Pemerintah Provinsi Kalbar menggencarkan kegiatan pasar murah menyambut Natal 2023 dan Tahun Baru ...