Tag: kasus korupsi

Kejagung tetapkan mantan GM Antam tersangka di kasus Budi Said

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung menetapkan mantan General Manajer (GM) PT Antam Abdul Hadi Aviciena (AHA) ...

Bahas indeks persepsi korupsi, Ganjar singgung sandera politik

ANTARA - Saat berada di Pontianak, Rabu (31/1), calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo menyebut dibutuhkan keseriusan pemerintah atas mandeknya ...

China dan Rusia sepakat tingkatkan hubungan militer

China dan Rusia pada Rabu sepakat untuk meningkatkan hubungan militer kedua negara ke “tingkat yang lebih tinggi.” Hampir sebulan ...

BPK RI minta Bank NTB Syariah pulihkan kerugian 13 proyek gedung

Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia meminta kepada PT Bank Nusa Tenggara Barat (NTB) Syariah untuk memulihkan kerugian senilai Rp2,46 miliar ...

Hukum kemarin, ledakan di RS hingga praperadilan Eddy Hiariej

Beragam berita hukum telah diwartakan Kantor Berita ANTARA, berikut kami rangkum berita pilihan kemarin yang masih layak dibaca kembali sebagai ...

Kejagung periksa karyawan Solitech terkait kasus BTS Kominfo

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung, Selasa, memeriksa dua karyawan PT Solitech Media Synergi sebagai saksi ...

Diperiksa KPK, Wabendum Timnas AMIN yakin penyidik profesional

Wakil Bendahara Umum (Wabendum) Tim Pemenangan Nasional (Timnas) Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) Rajiv yakin tim penyidik Komisi ...

TPN tegaskan Ganjar-Mahfud fokus penegakan supremasi hukum

Tim Pemenangan Nasional (TPN) menegaskan pasangan calon Ganjar-Mahfud, salah satu fokus programnya pada penegakan supremasi hukum di ...

KPK sidangkan Pj. Bupati Sorong Yan Piet Mosso di PN Tipikor Manokwari

Tim jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi dijadwalkan menggelar sidang perdana kasus dugaan korupsi dengan terdakwa Penjabat Bupati Sorong nonaktif ...

KPK-OPDAT AS perkuat kerja sama antikorupsi dan pencucian uang

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Overseas Prosecutorial Development Assistance and Training (OPDAT) Amerika Serikat memperkuat kerja sama ...

Mantan Bupati Bone Bolango bersaksi di sidang kasus korupsi PDAM

Mantan Bupati Bone Bolango, Provinsi Gorontalo Hamim Pou hadir dan memberikan kesaksian dalam sidang kasus korupsi Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) ...

Penyaluran 'Samisake' Bengkulu tunggu izin aparat penegak hukum

Pemerintah Kota (Pemkot) Bengkulu akan menyalurkan kembali program modal usaha satu miliar satu kelurahan (Samisake) untuk pelaku Usaha Mikro, Kecil ...

Eks Dirut BUMD PT SMS jalani sidang perdana kasus korupsi batu bara

ANTARA - Eks Direktur Utama PT Sriwijaya Mandiri Sumsel (SMS) Sarimuda menjalani sidang perdana dugaan kasus korupsi pengangkutan batu bara PT SMS, ...

Polresta Mataram periksa Wabup Sumbawa terkait kasus masker COVD-19

Penyidik Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Resor Kota Mataram memeriksa Wakil Bupati (Wabup) Sumbawa Dewi Noviany terkait dengan kasus dugaan ...

Hoaks! Anies mundur dari Pilpres 2024 setelah ditetapkan jadi tersangka KPK

Jakarta (ANTARA/JACX) – Beredar di media sosial TikTok sebuah video yang menarasikan paslon nomor urut satu Anies Baswedan ditangkap KPK atas ...