Tag: ikn nusantara

Kementerian LHK bantu alat ke DLH Penajam tunjang kebersihan mitra IKN

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) memberikan bantuan berupa alat pengolahan persampahan kepada Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten ...

OIKN akan meluncurkan rencana induk pengelolaan Kehati IKN pada 2024

Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) akan meluncurkan rencana induk pengelolaan keanekaragaman hayati atau Kehati IKN pada tahun ...

Katedral Jakarta: Pemindahan ibu kota ke IKN tema dekorasi Natal 2023

Pejabat Hubungan Masyarakat (Humas) Keuskupan Agung Jakarta dan Gereja Katedral Susyana Suwadie menyatakan rencana pemerintah memindahkan ibu kota ...

Banggar DPR: Perlu adanya evaluasi skema pendanaan untuk IKN

Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI Said Abdullah menilai perlu adanya evaluasi skema pendanaan untuk pembangunan Ibu Kota Nusantara ...

Gibran minta Mahfud riset lagi soal jumlah investor di IKN

ANTARA - Calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka meminta cawapres nomor urut 3 Mahfud MD untuk mengecek jumlah investor ...

Gibran singgung sikap Cak Imin yang tak lagi dukung pembangunan IKN

Calon Wakil Presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka menyinggung cawapres nomor urut 1 Muhaimin Iskandar (Cak Imin) yang tidak lagi mendukung ...

Cek Fakta, Mahfud MD sebut belum ada investor yang masuk IKN

Jakarta (ANTARA/JACX) – Calon wakil presiden nomor urut 3 Mahfud MD menyinggung soal belum adanya investor yang masuk Ibu Kota Negara (IKN). ...

Kementerian PUPR menargetkan pembangunan tahap I IKN selesai di 2024

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menargetkan pembangunan infrastruktur dasar Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara Tahap 1 di ...

Debat cawapres hingga sikap MER-C soal RS Indonesia yang dikuasai IDF

ANTARA -Tiga informasi pilihan tersaji dalam Kilas NusAntara Siang edisi Jumat (22/12). Mulai dari permintaan KPU agar debat cawapres tak diisi ...

WSBP: Progres pasokan Readymix Gedung Kemenko 4 di IKN capai 68 persen

PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) mengungkapkan progres pasokan Readymix untuk proyek Kantor Kementerian Koordinator 4 di Ibu Kota Nusantara (IKN) ...

Pemkab Kutai Kartanegara alokasikan hutan lindung ratusan ribu hektare

Peraturan Daerah (Perda) Nomor 27 tahun 2023 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur (Kaltim), ...

Dua kecamatan di Kutai Kartanegara kini masuk wilayah inti IKN

Dua kecamatan hilang dari wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur (Kaltim) yakni Kecamatan Samboja dan Samboja Barat, seiring masuk ...

DJKN: Rp300 triliun aset bisa dioptimalkan usai kepindahan ke IKN

Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Kementerian Keuangan menyatakan terdapat aset pemerintah senilai Rp300 triliun yang bisa dioptimalkan usai ...

Presiden letakkan batu pertama pembangunan Kampus Gunadarma di IKN

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meletakkan batu pertama (groundbreaking) pembangunan gedung II Kampus Nusantara Universitas Gunadarma di kawasan ...

Proses penghijauan wilayah IKN hingga MKMK permanen

ANTARA - Presiden Joko Widodo memulai proses penghijauan wilayah IKN. MK pilih tiga nama untuk mengisi posisi Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi. ...