Tag: fasilitas kesehatan

RS Al Ahli Baptis jadi rumah sakit terakhir yang beroperasi di Gaza

Rumah Sakit Al Ahli Baptis menjadi satu-satunya rumah sakit yang masih beroperasi di Kota Gaza walaupun kekurangan alat dan pasokan ...

Ahli: Gunakan pendekatan halus untuk ajak kerabat cek kesehatan mental

Direktur Rumah Sakit Khusus Daerah Duren Sawit Nikensari Koesrindartia mengatakan perlunya menggunakan pendekatan halus untuk mengajak anggota ...

Dinkes Mataram minta warga terapkan PHBS antisipasi cacar monyet 

Dinas Kesehatan Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, meminta warga agar menerapkan pola hidup bersih dan sehat (PHBS) sebagai langkah ...

Perawat Indonesia punya peluang besar bekerja di luar negeri

Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) mengungkap lulusan sekolah perawat di Indonesia punya peluang besar untuk bekerja di luar negeri karena ...

Tunggakan Pemerintah Aceh, BPJS Kesehatan pastikan tetap ada pelayanan

ANTARA - BPJS Kesehatan memastikan peserta program Jaminan Kesehatan Aceh (JKA) tetap mendapatkan pelayanan kesehatan, meski pemerintah Aceh belum ...

Tentara Israel luncurkan ledakan dari ruang bawah tanah RS Al-Shifa

Tentara Israel melancarkan ledakan dari ruang bawah tanah beberapa bangunan di kompleks Rumah Sakit Al-Shifa, setelah menyerbu rumah sakit tersebut ...

HKN ke-59, Kota Padang fokus pada transformasi pelayanan kesehatan

ANTARA - Saat menggelar peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-59, pada Rabu (15/11) Wali Kota Padang Hendri Septa menyampaikan harapannya ...

Lebih dari separuh rumah sakit di Gaza berhenti beroperasi

ANTARA - Pasukan Israel terus menggempur wilayah Lebanon selatan dan menargetkan tempat-tempat yang dipenuhi warga sipil, salah satunya rumah sakit. ...

Mayoritas pasien cacar monyet di Jakarta Selatan dinyatakan sembuh

Delapan dari 12 pasien cacar monyet (monkey pox/mpox) di wilayah Jakarta Selatan telah  dinyatakan sembuh. "Tiga pasien lainnya dalam ...

CHEPS UI: Terapi insulin di puskesmas hemat JKN Rp1,7 triliun/ tahun

Pusat kajian Ekonomi dan Kebijakan Kesehatan Universitas Indonesia (CHEPS UI) mengungkap pengalihan terapi insulin dari fasilitas layanan kesehatan ...

OIKN: Perumahan jadi sektor paling diminati investor di IKN Nusantara

Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) mengungkapkan sektor perumahan menjadi  investasi yang paling diminati investor dalam pembangunan Ibu Kota ...

Dinkes Kepri catat satu kasus cacar monyet

Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), Mochammad Bisri, menyatakan ada satu kasus cacar monyet melanda orang dewasa di daerah ...

HPV tak hanya bisa sebabkan kanker serviks tapi juga kanker anus

Dokter spesialis kebidanan dan kandungan dari Perkumpulan Obstetri dan Ginekologi Indonesia dr Keven Tali, Sp.OG mengatakan infeksi human ...

BRIN rumuskan strategi penanganan tuberkulosis di Indonesia

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menyatakan tuberkulosis merupakan salah satu penyakit kuno yang menular lewat udara dan Indonesia menjadi ...

Kemenkes sebut vaksin cacar monyet saat ini sangat terbatas dan mahal

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI menyatakan bahwa vaskin untuk cacar monyet atau mpox sangat terbatas dan mahal untuk itu salah satu solusi untuk ...