Tag: destinasi wisata

InJourney: Borobudur jadi episentrum wisata sipritual

Holding BUMN sektor aviasi dan pariwisata PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney mengungkapkan ada rencana Borobudur jadi episentrum ...

Garuda pastikan penerbangan reguler tetap jalan saat angkutan haji

Direktur Utama PT Garuda Indonesia Irfan Setiaputra memastikan bahwa layanan penerbangan reguler baik domestik dan internasional tetap berjalan ...

Kemenparekraf: Perlu komitmen pelaku usaha untuk wisata halal

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menyatakan bahwa perlu komitmen dari para pelaku usaha untuk segera mengajukan sertifikasi ...

Reog, kolintang, dan kebaya dapat jadi daya tarik wisata kelas dunia

Pengamat pariwisata Sari Lenggogeni mengatakan kesenian reog, kolintang, dan kebaya berpotensi menjadi daya tarik wisata kelas dunia apabila ...

Golf Senior bawa misi persahabatan-peningkatan koneksi negara ASEAN

Turnamen golf senior antar negara-negara ASEAN digelar di sekitaran Bandung serta Konferensi Intermediate General Meeting (IGM) pada 7-8 Mei 2024 ...

Khofifah kunjungi Kompleks ANTARA Heritage Center di Pasar Baru

Gubernur Jawa Timur periode 2019-2024 Khofifah Indar Parawansa mengunjungi Kantor Pusat Perum Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) ANTARA atau ...

Menparekraf siapkan langkah cegah pungli di lokasi wisata Jabar

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahudin Uno mengatakan, pihaknya tengah menyiapkan langkah mitigasi mencegah pungutan ...

Gubernur Kaltim-Dubes Denmark kerja sama penguatan SDM

Penjabat (Pj) Gubernur Kaltim Akmal Malik, bersama Duta Besar Denmark untuk Indonesia, HE Sten Frimodt Nielsen membahas membahas sejumlah program ...

Frans Teguh sebut yoga-meditasi aktivitas baru di Parapuar Labuan Bajo

Pelaksana Tugas (Plt) Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) Frans Teguh mengatakan aktivitas yoga dan meditasi menjadi aktivitas baru ...

Pemkab Bogor targetkan Geopark Pongkor masuk UNESCO Global Geoparks

Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, menargetkan Kawasan Geopark Nasional Pongkor masuk dalam United Nations Educational, Scientific and Cultural ...

Pulau Seribu edukasi pelaku usaha agar ekonomi warga meningkat

Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu mengedukasi puluhan pelaku usaha pariwisata di daerah itu agar mereka dapat berinovasi dan mampu meningkatkan ...

Dinas Pariwisata Sleman terbitkan buku "Pesona Wisata Bumi Sembada"

Dinas Pariwisata Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, menerbitkan buku "Pesona Wisata Bumi Sembada" dan meluncurkan Prangko seri ...

Kementerian Koperasi dukung pengembangan kuliner Lombok Tengah

Kementerian Koperasi dan UKM berkolaborasi dengan Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) memberikan pelatihan bagi ...

Penyangga IKN, Kaltim menuju industri parekaf berkelas dunia

Kalimantan Timur bukan sekadar hamparan perkebunan kelapa sawit dan tambang yang luas. Di balik kekayaan sumber daya alamnya, provinsi di Pulau ...

Luncurkan tahapan Pilkada, KPU RI tekankan kampanye hijau di Bali

ANTARA - Komisi Pemilihan Umum Provinsi Bali meluncurkan Tahapan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Bali Tahun 2024 di Taman Werdhi Budaya Art ...