Tag: destinasi wisata

Tiket murah jadi daya tarik warga kunjungi Taman Margasatwa Ragunan

Tiket yang murah menjadi daya tarik warga memadati Taman Margasatwa Ragunan di Jakarta Selatan selama libur panjang   pekan ...

Disdik Kota Bandung batasi izin kegiatan “study tour”

Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bandung membatasi izin kegiatan "study tour" yang dilaksanakan oleh setiap satuan pendidikan sesuai dengan ...

Kabaharkam Polri jadikan Polda Bali percontohan polisi pariwisata 

Badan Pemelihara Keamanan (Baharkam) Polri menjadikan Bali sebagai salah satu pilot project atau percontohan penerapan polisi ...

Destinasi wisata Bantul dikunjungi 56.872 orang selama libur panjang

Dinas Pariwisata Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mencatat sebanyak 56.872 wisatawan berkunjung ke destinasi wisata daerah ini selama ...

Dispar: Kunjungan wisatawan ke Sleman naik 15 persen saat long weekend

Dinas Pariwisata, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta mengatakan, kunjungan wisatawan ke sejumlah destinasi wisata di wilayah itu mengalami ...

Aqua: Pemeriksaan bromat penting guna lindungi kesehatan konsumen

Produsen Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) Aqua menyoroti bahwa pemeriksaan senyawa bromat dalam tiap barang yang diproduksi sangat penting untuk ...

Galaxy Macau, Resor Mewah Terintegrasi yang Terwujud lewat Kolaborasi dengan Capella Hotels and Resorts

Galaxy Entertainment Group, pemimpin pasar yang berkolaborasi dengan merek-merek hotel ternama di dunia, menjalin kemitraan dengan Capella Hotels ...

Kementerian PUPR selesaikan renovasi Museum Kavaleri di Bandung

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menyelesaikan pekerjaan renovasi Museum Kavaleri Indonesia yang berada di Kompleks Pusat ...

Bupati-wali kota di Jabar diminta perketat izin kegiatan "study tour"

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meminta bupati dan wali kota di Jabar agar memperketat izin kegiatan study tour yang ...

Gua Tapak Raja menjadi unggulan DTW IKN

Gua Tapak Raja di Desa Wonosari, Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur, merupakan salah satu objek yang menjadi ...

Meneropong keajaiban jagad raya dari Planetarium Tenggarong

Memasuki kawasan Kedaton Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, tepat bersebelahan dengan Museum Mulawarman, sebuah bangunan bertuliskan ...

Margasatwa Ragunan jadi destinasi wisata alternatif selama libur

Taman Margasatwa Ragunan di Jakarta Selatan  menjadi destinasi wisata alternatif selama libur panjang  bagi warga Jakarta dan ...

Pemkab Kepulauan Seribu catat 6.000 wisatawan kunjungi wilayahnya

Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu mencatat lebih dari 6.000 wisatawan  mengunjungi wilayahnya selama libur dan cuti bersama terkait hari ...

Pemkot Batu dorong pertumbuhan alternatif wisata edukasi

Pemerintah Kota Batu berupaya untuk mendorong pertumbuhan potensi wisata edukasi sebagai alternatif atau pilihan baru sektor pariwisata untuk menarik ...

Kisah sukarelawan asal China mengajar bahasa Mandarin di Indonesia

Meski harus terpisah ribuan kilometer dari kampung halamannya di China, Jasmine mendapatkan pengalaman yang berharga dan menyenangkan selama hampir ...