Tag: data terpadu kesejahteraan sosial

Bappenas tegaskan pentingnya sinkronisasi data dalam penyaluran bansos

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa menegaskan pentingnya sinkronisasi data untuk mempermudah proses penyaluran ...

Kemendes: 6.591.206 keluarga kurang mampu terima manfaat BLT Dana Desa

Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) mengatakan 6.591.206 keluarga kurang mampu menerima manfaat ...

Istana: Presiden selalu tekankan agar bansos tepat sasaran

Juru bicara Presiden Fadjroel Rachman menegaskan Presiden Joko Widodo selalu menekankan kepada jajarannya untuk memastikan penyaluran bantuan ...

Kemensos nyatakan sudah 22 persen KPM di Kota Bandung terima BST

Pemerintah melalui Kementerian Sosial menyatakan bantuan sosial tunai (BST) sudah tersalurkan sebanyak 22 persen atau ke 8.981 keluarga penerima ...

Bank kekurangan uang tunai, penyaluran BLT Dana Desa di NTT terhambat

Koordinator P3MD Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Wilayah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) Kandidatus ...

58 anak keluarga penerima manfaat PKH Lampung lolos seleksi PTN

Sejumlah 58 anak dari keluarga penerima manfaat Program Keluarga Harapan (PKH) Lampung lolos Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri serta ...

Mensos: Bansos PKH tersalurkan 100 persen hingga akhir Mei 2020

Menteri Sosial RI Juliari P. Batubara menyatakan penyaluran dana bantuan sosial Program Keluarga Harapan (PKH) yang di masa pandemi COVID-19 ini ...

Penyaluran BLT Dana Desa tidak mengacu pada 14 kriteria kemiskinan

Koordinator P3MD Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi di NTT Kandidatus Angge, mengatakan penyaluran Bantuan Langsung ...

KPK harapkan masyarakat aktif kawal bantuan melalui "JAGA Bansos"

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengharapkan fitur "JAGA Bansos" yang baru diluncurkan menjadi saluran bagi masyarakat untuk berperan ...

Kemarin, nelayan belum tercatat di DTKS hingga pelanggaran aturan THR

Terdapat beberapa berita humaniora yang masih menarik untuk disimak hari ini mulai dari fakta 80 persen petani dan nelayan prasejahtera belum ...

Kemensos siap konsolidasi dengan kementerian lain terkait bansos

Kementerian Sosial (Kemensos) akan melakukan konsolidasi dengan kementerian dan lembaga negara lain untuk mengakomodasi calon penerima jaring ...

Mensos : 80 persen petani dan nelayan belum tercatat di DTKS

Menteri Sosial Juliari Batubara menyampaikan sekitar 80 persen dari 3,8 juta petani dan nelayan miskin belum tercatat sebagai penerima bantuan sosial ...

Kebahagian dari sekantong sembako

Mata Darsiti, warga Jatimakmur Pondok gede Jakarta Timur berkedip-kedip menahan air yang mulai merembes dari kelopaknya. "Tadinya kerja, ...

Mensos janji gelar "karpet merah" untuk nelayan masuk e-Warong

Menteri Sosial Juliari Batubara menjamin produk-produk dari nelayan akan diprioritaskan untuk masuk dalam warung pembayaran elektronik yang ...

Kemendes: Lima kabupaten di NTT belum salurkan BLT dana desa

Sebanyak lima dari 21 kabupaten di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) hingga saat ini belum menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) dana desa ...