Pandemi COVID-19 tidak hanya mengoreksi pertumbuhan ekonomi, tapi juga berdampak kepada penyesuaian tenaga kerja. Survei Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) bersama Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (UI) menunjukkan PHK terbesar terjadi di sektor perdagangan, rumah makan dan akomodasi.
Copyright © ANTARA 2020