Kapal Bambu Laminasi Baito Deling
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti (kanan) mendayung kapal berbahan bambu laminasi, Baito Deling 001 buatan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya saat peluncuran kapal tersebut di Kenjeran, Surabaya, Senin (2/7/2018). Kapal bambu laminasi yang diklaim sebagai inovasi pertama di dunia tersebut diharapkan bisa memberikan alternatif kapal bagi nelayan dan juga meningkatkan harga jual kapal. (ANTARA FOTO/Zabur Karuru)
Copyright © ANTARA 2018