Petembak ganda campuran Indonesia sabet medali emas ISSF Grand Prix

Petembak Indonesia Fathur Gustafian (kedua kanan) dan Monica Daryanti (kanan) berjabat tangan dengan Petembak Singapura Tianrui Gai (kedua kiri) dan Fernel Qian Ni Tan (kiri) usai bertanding dalam final nomor 10 meter Air Rifle Mixed Team pada ajang ISSF Grand Prix Rifle/Pistol di Lapangan Tembak Senayan, Jakarta, Jumat (11/2/2022). Petembak Tim Indonesia Fathur Gustafian dan Monica Daryanti meraih medali emas sementera Petembak Tim Singapura Tianrui Gai dan Fernel Qian Ni Tan meraih medali perak, untuk medali perunggu diraih Petembak tim Singapura Zen Joi Lionel Wong dan Natanya Huiyi Tan serta Petembak tim Bangladesh Mohamad Ali dan Nafisha Tabasum. ANTARA FOTO/Galih Pradipta/wsj.

Copyright © ANTARA 2022