Pemain Atletico Madrid Marcos Llorente mencetak gol kedua ke gawang Liverpool pada pertandingan babak 16 besar Liga Champions di stadion Anfield, Liverpool, Kamis (12/3/2020) dini hari. Liberpool tersingkir dari Liga Champions setelah kalah dengan skor 2-3. ANTARA FOTO/REUTERS/Phil Noble/pras.
Copyright © ANTARA 2020