Berita

Ketua PBNU minta semua pihak sebarkan pesan damai usai pemilu

Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Bidang Keagamaan Ahmad Fahrur Rozi meminta semua pihak untuk menyebarkan pesan damai usai pelaksanaan ...

Airlangga sudah beri surat tugas ke Musa Rajekshah maju cagub Sumut

Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto mengungkapkan bahwa dirinya sudah memberikan surat tugas kepada Ketua DPD Partai Golkar Sumatera ...

Hari ini, Bawaslu dan KPU bertemu bahas PSU di Kuala Lumpur

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) bersama Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mengadakan pertemuan pada hari ini untuk membahas pemungutan suara ulang (PSU) ...

Legislator dukung DKI nonaktifan NIK setelah pemilu demi minim risiko

Ketua Komisi A DPRD DKI Jakarta Mujiyono mendukung Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menonaktifan Nomor Induk Kependudukan (NIK) KTP setelah ...

Polisi kawal distribusi logistik dari PPK ke gudang KPU Bandarlampung

Polresta Bandarlampung mengawal dan mengamankan secara ketat pendistribusian logistik pemilihan umum (pemilu) 2024 dari tingkat Panitia Pemilihan ...

Kapolda Papua: 92 TPS di Paniai gelar pemungutan suara susulan

Kepala Polda Papua Irjen Pol. Mathius Fakhiri mengatakan sebanyak 92 tempat pemungutan suara (TPS) di Kabupaten Paniai, Papua Tengah, ...

KPU Situbondo jadwalkan rekapitulasi hasil pemilu pada 29 Februari

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, menjadwalkan rekapitulasi penghitungan suara hasil pemilu serentak tingkat kabupaten ...

Peneliti EPI sebut PSI masih berpeluang lolos ke parlemen

Peneliti Economics & Political Insight (EPI) Center Mursalin mengatakan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) masih berpeluang menembus ambang batas ...

KPU Jakpus pastikan perhitungan suara usai PSU berlangsung lancar

KPU Jakarta Pusat memastikan pelaksanaan penghitungan suara setelah pemungutan suara ulang (PSU) di TPS 43, Menteng berjalan aman dan ...

Haidar Alwi: Penolakan hasil pemilu sama dengan melawan rakyat

Pendiri Haidar Alwi Institute R. Haidar Alwi mengatakan bahwa tuduhan terkait kecurangan pemilu serta penolakan terhadap hasil pemilu sama dengan ...

KPU Papua klaim PSU di 35 TPS berlangsung relatif lancar

Ketua KPU Papua Steve Dumbon mengklaim bahwa pelaksanaan pemungutan suara ulang (PSU) di 35 TPS di kabupaten dan kota di Papua berlangsung nisbi ...

Mahfud sebut pengajuan hak angket DPR untuk pemilu sangat boleh 

Calon wakil presiden nomor urut 3 Mahfud Md mengatakan bahwa pengajuan hak angket di DPR untuk merespons dugaan kecurangan pada Pemilihan Umum 2024 ...

KPU santuni sembilan petugas pemilu ad hoc di Mukomuko 

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, akan memberikan santunan kepada sembilan petugas badan ad hoc Pemilu 2024 yang ...

Akbar Tandjung apresiasi kinerja Airlangga mampu tambah kursi Golkar

Mantan Ketua Umum Partai Golkar Akbar Tandjung menyampaikan apresiasi atas kinerja Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto yang mampu menambah ...

Pemilu lanjutan, Bawaslu tak temukan pelanggaran di Jakarta Utara

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jakarta Utara tak menemukan pelanggaran dalam pemungutan suara lanjutan (PSL) di 19 tempat pemungutan suara ...