Bawaslu periksa tempat penyimpanan logistik Pemilu

(Antara)-Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jawa Barat melakukan pemeriksaan terhadap ketersediaan logistic serta kelayakan tempat penyimpanan logistic pemilu, yang akan digunakan pada pemilu 17 april mendatang. Pemeriksaan dilakukan untuk memastikan seluruh logistik Pemilu terjamin secara kualitas maupun kuantitas.

Copyright © ANTARA 2019