(Antara)-Untuk menemukan formula pencegahan dari penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) serta nyamuk malaria di Kabupaten Kolaka, Dinas Kesehatan Kabupaten Kolaka bekerja sama dengan Balai Teknik Kesehatan Lingkungan Pengendalian Penyakit (BTKLPP) Kelas I Makassar-Sulawesi Selatan, melakukan penelitian nyamuk di beberapa kecamatan yang ada di Kabupaten Kolaka.
Copyright © ANTARA 2018