(Antara)-Cuaca buruk yang melanda Perairan Merak Banten sejak beberapa hari terakhir, menyebabkan gelombang tinggi. Akibatnya sejumlah kapal angkutan penyeberangan mengalami sulit sandar. Bahkan sejumlah kapal kecil yang dioperasikan sempat menabrak dermaga.
Copyright © ANTARA 2018