ANTARA - Selama libur lebaran 2024 kemarin jumlah wisatawan yang mengunjungi sejumlah destinasi wisata yang ada di Kabupaten Ngawi, Jawa Timur mencapai 71.000. Selama libur tersebut puncak kunjungan wisatawan terjadi pada hari Sabtu 13 April yang mencapai 20.000 lebih pengunjung. (Rindhu Dwi Kartiko/Chairul Fajri/Rijalul Vikry)
Copyright © ANTARA 2024