ANTARA - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyatakan akan menunda libur sekolah setelah berakhirnya ujian akhir semester. Mantan Wali Kota Bandung tersebut juga mengharapkan masyarakat kembali bisa menahan diri dengan tidak melakukan mobilitas selama periode akhir tahun ini. (Dian Hardiana/Dudy Yanuwardhana/Nusantara Mulkan)
Copyright © ANTARA 2021