ANTARA - Peringati Hari Pahlawan, Komisi Nasional Perempuan pada Selasa (9/11) ingatkan peranan perempuan dalam meraih kemerdekaan dengan cara mengulas kembali riwayat hidup para tokoh dan pahlawan perempuan. Komnas Perempuan juga mendedikasikan Hari Pahlawan 2021 untuk para perempuan yang terus berjuang mengupayakan penghapusan kekerasan, serta yang terus mengupayakan hak-haknya. (Ahmad Muzdaffar Fauzan/Arif Prada/Gracia Simanjuntak)
Copyright © ANTARA 2021