ANTARA - Wakil Gubernur Riau Edy Natar Nasution menyebut pihaknya tidak ingin terburu-buru menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), seperti yang akan diberlakukan di wilayah Jawa-Bali. Meskipun kasus COVID-19 di sana meningkat dalam tiga hari terakhir, Pemerintah Provinsi tetap akan menekankan pada memperketat 4M (memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, dan menghindari kerumunan) di masyarakat. (Erfan Setiawan/Dudy Yanuwardhana/Nusantara Mulkan)
Copyright © ANTARA 2021