ANTARA -Pemerintah Kota Ambon mulai memberlakukan tes cepat kepada masyarakat yang kedapatan tidak menggunakan masker saat terjaring razia operasi yustisi, Selasa (15/12). Dalam operasi tersebut, ratusan pelanggar protokol kesehatan langsung mengikuti tes cepat di tempat, dengan empat orang diantaranya hasilnya reaktif.
(Alfian Sanusi/Chairul Fajri/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)
Copyright © ANTARA 2020