ANTARA - Kota Tangerang, Banten, untuk keempat kalinya memperpanjang Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) hingga 28 Juni. Pemerintah Kota Tangerang pun memberikan keleluasaan kepada lingkungan Rukun Warga (RW) untuk menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Lingkungan (PSBL) demi menekan penularan COVID-19 demi menciptakan kawasan zona hijau. (Agung Indrawan/Soni Namura/Nusantara Mulkan)
Copyright © ANTARA 2020