ANTARA -Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengajak kepada seluruh masyarakat untuk merayakan Tahun Baru 2020 secara bertanggung jawab dengan tidak melakukan hura-hura berlebihan yang mampu memicu gangguan keamanan dan ketertiban. Karena bagi Ganjar Pranowo, Tahun Baru merupakan momentum untuk merefleksi diri, bukan untuk dirayakan secara berlebihan. (Fx. Suryo Wicaksono/Dudy Yanuwardhana/Saras Krisvianti)
Copyright © ANTARA 2019