Tag: yerusalem

Corona jadi ancaman serius bagi para pengungsi Palestina di Tepi Barat

Malka Abu Aker adalah seorang pengungsi Palestina di sebuah kamp yang padat di wilayah Tepi Barat yang kini dikuasai Israel, dan ia khawatir virus ...

Israel tangkap sukarelawan COVID-19 Palestina

Polisi Israel menangkap enam warga Palestina saat mereka pada Selasa (31/3) secara sukarela membantu masyarakat di Yerusalem untuk melawan wabah ...

Kasus COVID-19 di Palestina berjumlah 115

Pihak berwenang Palestina pada Senin pagi melaporkan tujuh kasus baru COVID-19 yang terkonfirmasi. Angka tersebut menambah jumlah sebelumnya ...

Mulai Senin, shalat di Masjid Al Aqsa ditangguhkan

Shalat di kompleks Masjid Al Aqsa Yerusalem akan ditangguhkan mulai Senin sampai pemberitahuan lebih lanjut untuk mencegah penyebaran virus corona, ...

Dinkes Sumut telusuri rekan-rekan PDP corona yang meninggal di Medan

Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara menelusuri rekan-rekan pasien dengan status Pasien Dalam Pengawasan (PDP) corona yang meninggal dunia di ...

Ibadah Paskah di Vatikan digelar tanpa jemaat

Ibadah "Pekan Suci" dan Paskah yang dipimpin oleh Paus Fransiskus akan digelar tanpa kehadiran jemaat demi mencegah penyebaran jenis baru ...

Corona: Masjid Al Aqsa ditutup, 190 kasus baru di Malaysia

Masjid Al Aqsa dan Kubah Batu di Yerusalem akan ditutup sebagai tindakan pencegahan penyebaran virus corona, kata otoritas Islam pada ...

Bocah Palestina kehilangan matanya usai ditembak pasukan Israel

Seorang bocah  Palestina kehilangan mata kirinya setelah ditembak oleh pasukan Israel. "Malek (Issa) mengalami luka serius. Ia lolos ...

Ma'ruf Amin: Indonesia tetap bela Palestina

Wakil Presiden, Ma'ruf Amin, menegaskan sikap pemerintah Indonesia tetap memperjuangkan keadilan dan kemerdekaan bagi Palestina menyusul Proposal ...

MUI apresiasi pemerintah yang konsisten bela Palestina

Sekretaris Jenderal Majelis Ulama Indonesia Anwar Abbas mengapresiasi pemerintah yang konsisten dalam membela perjuangan Palestina. "MUI ...

Sikap Indonesia atas Palestina cerminan anti penjajahan, sebut MUI

Majelis Ulama Indonesia (MUI) menilai sikap pemerintah Indonesia dalam menyikapi, membela serta memperjuangkan nasib rakyat Palestina merupakan ...

Prakarsai pertemuan DK PBB, Indonesia kedepankan perjuangan Palestina

Melalui pertemuan khusus Dewan Keamanan (DK) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) yang diprakarsai bersama Tunisia, Indonesia menegaskan dukungannya ...

Rancangan resolusi DK PBB tekankan kepentingan Palestina

Rancangan resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) yang mengkritisi proposal perdamaian Palestina-Israel yang digagas AS, masih ...

Fadli Zon ajak peserta Konferensi Al-Quds tolak usulan Trump

Ketua Badan Kerjasama Antar-Parlemen (BKSAP) DPR RI Fadli Zon mengajak peserta Konferensi Liga Parlemen untuk Al-Quds menolak usulan Presiden Amerika ...

Masyarakat Aceh diajak tolak proposal damai yang merugikan Palestina

Aksi Cepat Tanggap (ACT) Aceh mengajak seluruh elemen masyarakat di provinsi ini agar merapatkan barisan untuk menolak proposal perdamaian "deal ...