Tag: wisata alam

Destinasi wisata Makassar-Maros dukung kunjungan Wisman ke Sulsel

Potensi destinasi wisata di Kota Makassar dan Kabupaten Maros turut memberikan kontribusi positif terhadap kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) ...

Rute pelayaran Ambon-Banda dilayani banyak kapal penumpang

Komisi III DPRD Maluku menyebutkan rute pelayaran Ambon-Banda (Maluku Tengah, Maluku) banyak dilayani kapal perintis maupun kapal Pelni, sehingga ...

Dispar Biak agendakan kontes kapal layar wisata Internasional 2024

Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Biak Numfor, Papua, mengagendakan kontes kapal layar wisata Internasional atau Yacth 2024 berlangsung di perairan ...

Injourney tanam 15 ribu pohon untuk pariwisata berkelanjutan

Holding BUMN pariwisata dan pendukungnya, PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney, menyelenggarakan kegiatan penanaman 15.000 pohon ...

Peringati Hari Bakti Rimbawan, Wamen LHK pimpin kegiatan penanaman pohon serentak

Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Alue Dohong memimpin kegiatan penanaman serentak seluruh Indonesia di kawasan Taman Nasional ...

Balai Hutan Kalimantan dukung KUPS Riam Kinarum kembangkan ekowisata

Balai Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan (BPSKL) Wilayah Kalimantan dan UPT Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Kabupaten Tabalong, Kalimantan ...

Fisipol UMPR kirim 200 mahasiswa pada KKN Tematik Bina Kawasan

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangka Raya (UMPR), Provinsi Kalimantan Tengah, mengirimkan sebanyak 200 ...

Upacara Melasti sambut Nyepi di Parangtritis dongkrak kunjungan wisata

Upacara Melasti dalam rangka menyambut Hari Raya Nyepi Tahun Saka 1946 di Pantai Parangkusumo, Parangtritis, Kabupaten Bantul, DIY, ...

Prajurit TNI AL bersihkan pesisir Hualoy demi angkat potensi wisata

Prajurit TNI Angkatan Laut dari Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) IX Ambon bergotong royong bersama warga membersihkan pesisir ...

Angkasa Pura II dukung pengembangan pariwisata di Banyuwangi

PT Angkasa Pura II (Persero) atau AP II, pengelola 20 bandara dan bagian dari PT Aviasi Pariwisata Indonesia (InJourney Group) mendukung pengembangan ...

Pemprov Sulteng petakan objek wisata untuk pengembangan ekonomi

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Tengah (Sulteng) melakukan pemetaan objek wisata daerah di semua kabupaten/kota sebagai upaya untuk ...

Menparekraf dan pengusaha indentifikasi potensi ekonomi di Gorontalo

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno bersama pelaku usaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri ...

Desa Wisata Wae Lolos ramai dikunjungi wisatawan

Ketua Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Cunca Plias Robert Perkasa mengatakan Desa Wisata Wae Lolos, Kecamatan Sano Nggoang, Kabupaten Manggarai ...

Menko Luhut konservasi 400 ribu hektare bakau guna kurangi emisi

Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa pihaknya mengonservasi 400 ribu hektare ...

Pertamina Sumbagsel berikan santunan Rp82,5 juta ke anak yatim piatu

Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel memberikan santunan Rp82,5 juta ke anak yatim dan piatu dari tujuh panti asuhan di wilayah itu dalam rangka ...