Tag: wilayah terpencil

UNICEF: kasus gizi buruk melonjak di Korut pasca-banjir

UNICEF melaporkan pada Selasa (20/9), bencana banjir yang belum lama ini melanda Korea Utara menyebabkan puluhan ribu warga kehilangan tempat ...

Menhan: bela negara bukan harus pikul senapan

Menteri Pertahanan (Menhan) Ryamizard Ryacudu menegaskan, kemampuan bela negara setiap warga bukan harus menggunakan pistol atau senapan untuk ...

Mulai 2016 penjenjangan karir pilot berlaku

Kementerian Perhubungan akan memberlakukan sistem pentahapan jenjang karir pilot yang direncanakan mulai 2016 ini. Menteri Perhubungan, Budi ...

Disdukcapil Nunukan rekam e-KTP ke wilayah terpencil

Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara menjemput bola untuk merekam kartu tanda penduduk (KTP) ...

Balon internet Google diuji tahun ini

Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara menargetkan proyek balon internet Google bernama Project Loon diuji coba tahun ini sebagai terobosan ...

66 perusahaan manfaatkan fasilitas percepatan importasi Jalur Hijau

Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat hingga 18 Juli 2016, tercatat ada 66 perusahaan yang sudah memanfaatkan fasilitas percepatan ...

Desk Cyber: operator telekomunikasi jangan kendor bangun infrastruktur

Operator telekomunikasi diingatkan untuk tidak kendor membangun infrastruktur jaringan hingga ke daerah terpencil dan perbatasan, tanpa harus ...

Warga Australia di Antartika ikuti pungutan suara

Sebanyak 27 warga Australia menunaikan kewajiban demokratiknya, mengikuti pungutan suara dalam rumah khas kaum eskimo, igloo yang menghadap Teluk ...

Wagub Jatim sarankan "smart government" diawali pinggiran

Wakil Gubernur Jawa Timur Saifullah Yusuf menyarankan pengembangan konsep "Smart Government" atau pemerintahan daerah yang cerdas gagasan PT Telkom ...

Mongolia akan laksanakan pemilihan umum

Mongolia akan memilih sebuah parlemen baru pada minggu ini, berharap untuk dapat membalikkan lambatnya pertumbuhan yang berjalan empat tahun ...

Bidan PTT berpeluang jadi ASN

Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Daerah Sumatera Barat mengatakan bahwa bidan pegawai tidak tetap (PTT) berpeluang menjadi aparatur sipil negara (ASN) ...

Persediaan sembako di Mamuju aman selama Ramadhan

Persediaan sembako di Kabupaten Mamuju Provinsi Sulawesi Barat dinyatakan aman selama Bulan Suci Ramadhan 1437 Hijriah untuk memenuhi kebutuhan ...

8 tewas dalam ledakan bus di perbatasan Vietnam-Laos

Hanoi (ANTARA News) – Delapan warga Vietnam tewas dan belasan lainnya luka pada Kamis saat sebuah bus meledak di Laos timur.AFP melaporkan, bus ...

BRI hemat biaya 40 persen dengan BRISsat

PT Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk (BRI) dapat menghemat biaya operasional sebesar 40 persen dengan pengoperasian satelit milik perseroan itu, ...

Menteri Jonan: berani tegakkan peraturan itu jalan menuju ICAO

Menteri Perhubungan Ignasius Jonan menegaskan bahwa berani menegakkan peraturan merupakan jalan menuju terpilihanya menjadi Anggota Dewan ICAO ...