Tag: wilayah pengelolaan perikanan

KKP tangkap kapal perikanan berbendera Malaysia

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menangkap kapal perikanan berbendera Malaysia yang mencari ikan di wilayah Indonesia tanpa dilengkapi dengan ...

Menteri Susi hentikan tujuh kapal berbendera China

Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti sempat menghentikan tujuh kapal berbendera Republik Rakyat China saat turun langsung ke laut dalam ...

KKP tertibkan 20 rumpun ilegal di perbatasan perairan RI-Filipina

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melalui kapal pengawas perikanan menertibkan 20 alat bantu penangkapan ikan rumpon ilegal di Wilayah ...

KKP ingin Kemenlu layangkan nota protes kepada Malaysia

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengirimkan surat permintaan kepada Kementerian Luar Negeri untuk melayangkan nota protes kepada pemerintah ...

Enam kapal perikanan asing ilegal ditangkap petugas KKP

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berhasil menangkap enam kapal perikanan asing yang melakukan penangkapan ikan secara ilegal di Wilayah ...

KKP berturut-turut tangkap dua kapal ikan bendera Malaysia

Kementerian Kelautan dan Perikanan secara berturut-turut kembali menangkap kapal ikan asing berbendera Malaysia pada dua hari yang berlainan di ...

KKP kembali tangkap kapal ikan berbendera Malaysia

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) kembali menangkap sejumlah kapal perikanan asing, kali ini sebanyak dua kapal ikan asing berbendera Malaysia ...

KKP sebut stok ikan di perairan melonjak akibat berantas pencurian

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyatakan bahwa fokus terhadap pemberantasan pencurian ikan di kawasan perairan Nusantara mengakibatkan ...

KKP tangkap dua kapal perikanan ilegal asal Vietnam

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melalui Kapal Pengawas Perikanan (KP) Hiu 011 berhasil menangkap dua kapal perikanan asing berbendera ...

DPR dorong peningkatan pengawasan penangkapan ikan ilegal

Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Michael Wattimena menyatakan, pihaknya mendorong berbagai aparat terkait untuk  segera menindak dan melakukan ...

DFW ingatkan laut Indonesia masih disasar pencuri ikan

Lembaga swadaya masyarakat (LSM) Destructive Fishing Watch (DFW) Indonesia mengingatkan bahwa sumber daya di laut Indonesia masih menjadi ...

KKP kerja sama dengan 11 universitas

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melalui Direktorat Jenderal Perikanan Tangkap melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama dengan 11 ...

Tokoh minta pemerintah tertibkan kapal nelayan asing ilegal

Tokoh nelayan tradisional Sumatera Utara meminta Pemerintah melalui Kementerian Kalautan dan Perikanan agar semakin gencar menertibkan kapal nelayan ...

Tidak dikasih kendor, KKP tangkap 20 kapal ikan ilegal hingga pertengahan Maret

Kementerian Kelautan dan Perikanan telah menangkap sebanyak 20 kapal ikan yang melakukan penangkapan ikan ilegal pada tahun 2019 ini hingga tanggal ...

Kapal pengawas perikanan KKP tertibkan rumpon ilegal Filipina

Petugas kapal pengawas perikanan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menertibkan sebanyak sembilan rumpon ilegal di perairan Sulawesi Utara yang ...