Tag: waspada banjir

Permukaan air Bengawan Solo di hilir Jatim naik lagi

  Kondisi permukaan air Sungai Bengawan Solo baik di hulu Jawa Tengah, maupun di hilir Jawa Timur, mengalami kenaikan, menurut Perum Jasa ...

Pakar ingatkan Jakarta waspada banjir awal Februari

Pakar hidrometeorologi Institut Teknologi Bandung (ITB) Armi Susandi mengingatkan waspada hujan lebat di Jakarta pada awal Februari yang bisa memicu ...

Waspada banjir dan longsor

Infografis tentang potensi bencana banjir dan longsor di musim penghujan.

9 meninggal, 10 hilang akibat banjir di Sulsel

Akibat angin kencang dan hujan deras yang mengguyur delapan kabupaten/kota di Sulawesi Selatan sejak Selasa, 22 Januari 2019, hingga saat ini ...

Lantamal VI kerahkan Marinir bantu evakuasi korban banjir

Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) VI Makassar mengirimkan Pasukan Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana (PRCPB) dari Batalyon Marinir Pertahanan ...

Kemensos kirimkan bantuan logistik untuk pengungsi banjir Sulsel

Menteri Sosial Agus Gumiwang Kartasasmita merespon cepat kejadian banjir di enam kabupaten dan satu kota di Provinsi Sulawesi Selatan dengan ...

Distribusi air PDAM Makassar terhenti akibat dampak banjir

Banjir akibat curah hujan tinggi yang menyebabkan meluapnya air Sungai Jeneberang hingga merendam pemukiman warga dataran rendah Kabupaten Gowa ...

Sikapi kondisi Bendungan Bili-bili, sistem peringatan dini disiagakan

Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Pompengan Jeneberang,  Teuku Iskandar mengatakan, pihaknya menyiagakan sistem peringatan dini terhadap warga ...

Air bendung naik, warga Gowa-Sulsel diingatkan waspada banjir-longsor

Kapolres Gowa, Sulawesi Selatan AKBP Shinto Silitonga mengingatkan warga agar tetap siaga karena data terbaru hingga Selasa malam ketinggian air di ...

Warga bermukim di tepi sungai diimbau waspada

Bupati Waykanan, Raden Adipati Surya mengimbau kepada seluruh masyarakat yang tinggal di pinggiran sungai (kali) untuk waspada, karena saat ini ...

Kendaraan terhambat akibat lima desa Kapuas Hulu terendam banjir

Lima desa di Kecamatan Pengkadan, Kapuas Hulu, Kalimantan Barat terendam banjir, mengakibatkan ruas jalan Pengkadan menuju Kecamatan Jongkong tidak ...

Air Bendung Katulampa Bogor naik

Hujan yang mengguyur kawasan Puncak di Kabupaten Bogor pada Senin malam menaikkan tinggi muka air Sungai Ciliwung di Bendung Katulampa. "Air ...

Gelombang tinggi terjang permukiman sempat resahkan warga Gorontalo

Warga di sejumlah desa di wilayah barat Kabupaten Gorontalo Utara, Provinsi Gorontalo, resah akibat gelombang tinggi yang melanda perairan tersebut ...

Pintu Air Pasar Ikan siaga II

Badan Penanggulangan Bencana DKI Jakarta menyebut, tinggi permukaan Pintu Air (PA) Pasar Ikan memasuki tahap kritis atau Siaga II sejak Rabu ...

Sejumlah wilayah berpotensi hujan lebat saat Natal

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sejumlah wilayah berpotensi hujan dengan intensitas lebat saat Hari Raya ...