Tag: warga mengungsi

Pemkot Pekalongan siagakan 20 rumah pompa antisipasi banjir

Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, menyiagakan sebanyak 20 rumah pompa untuk mengantisipasi banjir seiring dengan meningkatnya curah hujan yang ...

Ganjar katakan banjir Kebumen akibat tanggul sengaja dilubangi

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyatakan bencana alam banjir di beberapa desa di Kecamatan Puring, Kabupaten Kebumen, akibat tanggul sungai ...

BMKG: Curah hujan di Cilacap meningkat 100 persen lebih akibat La Nina

Fenomena La Nina moderat yang terjadi sejak Oktober 2020 telah meningkatkan curah hujan sampai lebih dari 100 persen di wilayah Kabupaten Cilacap, ...

BPBD: Banjir di sejumlah wilayah Cilacap mulai surut

Banjir yang melanda sejumlah wilayah Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, mulai surut sehingga sebagian warga telah meninggalkan pengungsian, kata Kepala ...

Pekan ini Sinabung meletus, banjir melanda Cilacap dan Kebumen

Dalam pekan ini, Gunung Sinabung di Sumatera Utara meletus dan melontarkan awan panas hingga sejauh 2.000 meter dan bencana banjir melanda ...

Arus jalur selatan Jateng tersendat akibat banjir di Lumbir

Arus lalu lintas di jalur selatan Jawa Tengah dilaporkan sempat tersendat akibat banjir di Lumbir, Kabupaten Banyumas, setelah hujan lebat mengguyur ...

Saran akademisi, lakukan mitigasi longsor dengan penguatan lereng

Akademisi dari Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Dr. Indra Permanajati kembali mengingatkan pentingnya melakukan mitigasi bencana tanah longsor ...

Pakar hidrologi kembali ajak masyarakat waspadai banjir

Pakar Hidrologi dan Sumber Daya Air Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Yanto, Ph.D kembali mengajak masyarakat untuk mewaspadai banjir menyusul ...

Banjir-longsor terjang Kebumen dan Cilacap-Jateng, warga mengungsi

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyatakan banjir dan tanah longsor yang disebabkan hujan pada Jumat (30/10) memicu warga di Kabupaten ...

Wisatawan diimbau hati-hati saat melintas di jalur rawan bencana

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Cianjur, Jawa Barat, mengimbau wisatawan untuk ekstra hati-hati dan waspada saat melintas di empat titik ...

DKI pilih-pilih dalam gusur warga bantaran kali untuk atasi banjir

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebutkan pihaknya akan pilih-pilih dalam melakukan penggusuran dan tidak akan menyasar permukiman ...

Hujan tinggi, banjir bandang dan tanah longsor terjang Jember-Jatim

Banjir bandang dan tanah longsor menerjang Kabupaten Jember, Jawa Timur karena intensitas hujan yang cukup deras selama beberapa jam di wilayah ...

Kelurahan Pejagalan siapkan 14 lokasi pengungsian antisipasi banjir

Kelurahan Pejagalan, Jakarta Utara menyiapkan 14 lokasi pengungsian untuk mengantisipasi banjir pada musim penghujan mendatang. "Daya tampung ...

Puluhan warga mengungsi akibat bencana longsor di Tasikmalaya

Puluhan warga Kecamatan Bantarkalong Kabupaten Tasikmalaya Provinsi Jawa Barat masih mengungsi di tenda peleton yang disiapkan pemerintah daerah ...

BPBD siagakan seluruh relawan di sepanjang pesisir selatan Cianjur

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Cianjur, Jawa Barat, menyiagakan seluruh relawan tangguh bencana di pesisir pantai selatan yang memiliki ...