Tag: warga asing

Israel lobi Qatar dirikan kantor sementara selama Piala Dunia 2022

Israel dan Qatar, yang tidak memiliki hubungan diplomasi, telah berdiskusi untuk membuka kantor sementara bagi Israel di Negara Teluk itu selama ...

Prancis diminta periksa lagi permohonan repatriasi istri anggota ISIS

Pengadilan HAM Eropa pada Rabu memerintahkan Prancis untuk memeriksa lagi permohonan repatriasi dua perempuan warga negara itu, yang pergi ke Suriah ...

KTT G20 berdampak positif bagi sektor pariwisata Kabupaten Badung

Bupati Badung, Provinsi Bali I Nyoman Giri Prasta mengatakan penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Nusa Dua, Badung pada bulan ...

Satpol PP Bali tetapkan aturan kurangi kebisingan Canggu

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol) PP Bali menetapkan sejumlah aturan, usai rapat bersama organisasi perangkat daerah (OPD) dan pihak-pihak terkait ...

Masyarakat dan warga asing di Canggu-Bali kirim petisi kepada Presiden

Masyarakat dan warga asing di Canggu, Kabupaten Badung, Bali mengirim surat terbuka dan petisi bertajuk "End Extreme Noise in Canggu" ...

Imigrasi Pemalang sidak berkala izin tinggal WNA

ANTARA - Kantor Imigrasi (Kanim) Kelas I Non TPI Pemalang bersama tim Pengawasan Orang Asing (Pora) Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, melakukan operasi ...

Israel hapus wajib lapor jika jatuh cinta dengan warga Palestina

ANTARA - Israel pada Minggu (4/9) merilis pedoman yang direvisi mengenai ketentuan bagi warga asing yang hendak memasuki Tepi Barat yang diduduki, ...

Taiwan akan lanjutkan kebijakan bebas visa bagi sejumlah negara

Taiwan akan melanjutkan kebijakan bebas visa bagi sejumlah negara mulai pekan depan, ketika otoritas setempat terus melonggarkan pembatasan ...

Hoaks! Baju adat dipakai Jokowi, tanda tanah adat akan dijual

Perayaan Kemerdekaan RI pada 17 Agustus 2022 di Istana Kepresidenan menarik perhatian masyarakat menyusul peserta yang ikut dalam acara itu ...

Kekurangan pekerja, Selandia Baru akan ubah aturan imigrasi

Pemerintah Selandia Baru akan membuat perubahan sementara pada aturan keimigrasian, kata seorang menterinya pada Minggu. Kebijakan tersebut ...

Malaysia terapkan satu pintu bagi pekerja asing mulai 1 September

Pemerintah Malaysia mulai 1 September akan menerapkan satu pintu yang mengharuskan semua warga asing mendapat persetujuan dari Jabatan Tenaga Kerja ...

Vakum dua tahun, Jakarnaval hadirkan kekayaan intelektual nusantara

Jakarnaval kembali digelar sebagai rangkaian HUT Ke-495 Jakarta dan HUT Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia dengan menghadirkan kekayaan intelektual ...

Mengaku berlibur ke Bali, 3 WNA diamankan karena miliki narkoba

ANTARA - Polresta Denpasar mengamankan 3 warga asing karena kedapatan memiliki narkoba saat berada di Bali. Mereka berasal dari negara yang berbeda ...

Sambut HUT RI, diaspora Indonesia di San Francisco bersepeda bersama

Diaspora Indonesia di San Francisco menyambut peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-77 dengan mengadakan kegiatan bersepeda bersama bertajuk ...

Wagub DKI tegaskan tak bisa main klaim "Citayam Fashion Week"

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyatakan tidak bisa main klaim "Citayam Fashion Week" (CFW) karena diciptakan oleh remaja di ...