Tag: wali kota

BP Taskin gandeng Apdesi perangi korupsi untuk atasi kemiskinan desa

Badan Percepatan Pengentasan Kemiskinan (BP Taskin) menggandeng Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) untuk memerangi tindak pidana ...

Pemkot Jakpus dan Dewan Kota serap masalah warga di Johar Baru

Pemerintah Kota Jakarta Pusat (Pemkot Jakpus) bersama Dewan Kota kembali menyerap aspirasi dan permasalahan warga Johar Baru yang belum diakomodir ...

Pemerintah rencanakan libur nasional pada Pilkada 27 November 2024

Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi mengatakan pemerintah berencana menetapkan hari pemungutan suara pada Pemilihan Kepala Daerah Serentak 27 ...

DKI kemarin, anggaran sekolah swasta gratis hingga UMP DKI 2025

Sejumlah peristiwa di DKI Jakarta yang terjadi pada Kamis (7/11) masih layak untuk disimak kembali antara lain total anggaran program sekolah swasta ...

Seluruh peserta Pilkada 2024 diminta tidak berikan pernyataan seksis

Komisi Nasional Anti Kekerasan Terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) meminta seluruh peserta Pilkada 2024 untuk tidak memberikan pernyataan atau ...

Jaksel buat tujuh regulasi untuk percepat penurunan stunting

Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Selatan menerbitkan tujuh regulasi untuk mempercepat penurunan stunting sebagai upaya serius menangani ...

DPRD DKI usulkan pembentukan Satgas Aset

Ketua Komisi C DPRD DKI Jakarta Dimaz Raditya mengusulkan pembentukan Satuan Tugas (Satgas) Aset untuk melakukan penagihan ke pengembang, pengawasan ...

KPU pastikan Pilkada Serentak 2024 siap 99 persen

Ketua KPU RI Mochammad Afifuddin memastikan kesiapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 yang akan berlangsung pada 27 November mendatang ...

Perempuan Bangsa gelar Munas guna cetak kader berkualitas

DPP Perempuan Bangsa, badan otonom Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), akan menggelar Musyawarah Nasional (Munas) agar bisa terus mencetak kader ...

Jangan biarkan gangster berkembang di Kota Semarang

Tawuran antarkelompok remaja atau gangster di Kota Semarang cukup marak di beberapa bulan menjelang pelaksanaan Pilkada 2024. Perkembangan ...

Menjaga komitmen demi Pilkada damai di Bumi Rafflesia

Hari pemungutan Pemilihan Kepala Daerah Serentak 2024  hanya tinggal menghitung hari,  yakni pada Rabu 27 November mendatang. Provinsi ...

152 imigran Rohingya terkatung-katung di depan kantor Kemenkumham Aceh

Sebanyak 152 pengungsi Rohingya masih terkatung-katung di depan kantor Kemenkumham Aceh, setelah dibawa dari Kabupaten Aceh Selatan menuju Banda ...

Kemenkumham: Penanganan pengungsi luar negeri di Aceh kewenangan pemda

Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Provinsi Aceh menyatakan penanganan pengungsi luar negeri seperti imigran etnis Rohingya merupakan kewenangan ...

BPBD Jaksel salurkan sarana dan prasarana ke kelurahan rawan banjir

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jakarta Selatan menyalurkan sarana dan prasarana ke sejumlah kelurahan rawan banjir sebagai upaya mitigasi ...

Menghadapi fenomena kotak kosong dalam Pilkada 2024

Dalam kompetisi ada pesaing atau lawan yang siap menang dan siap kalah. Begitu pula dalam pemilihan kepala daerah (pilkada), pasangan calon harus ...