Tag: vw

Mercedes siapkan van listrik yang lebih kecil dari eSprinter

Mercedes-Benz sedang menyiapkan sebuah mobil van listrik, yang berukuran lebih kecil dari eSprinter, untuk rilis pada 2026. Mercedes, seperti ...

Eropa tetapkan tarif pajak tinggi untuk mobil listrik asal China

Mayoritas negara Eropa telah memberikan suara mendukung penerapan tarif tinggi pada kendaraan listrik yang diimpor dari China. Dilaporkan Drive ...

Produsen mobil SEAT tolak tarif UE terhadap kendaraan listrik China

Produsen mobil Spanyol SEAT, yang merupakan anak perusahaan Volkswagen, pada Jumat (4/10) menyatakan penolakan keras mereka terhadap keputusan Komisi ...

AS diperkirakan segera larang perangkat lunak dan keras mobil China

Bukan hanya kendaraan listrik buatan China yang menarik perhatian pemerintahan Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden, karena Departemen Perdagangan ...

Kia masuki pasar Eropa dengan van listrik PV5 dan PV7

Produsen mobil asal Korea Selatan Kia membuat pernyataan berani dengan memamerkan platform Beyond Vehicle (PBV) van bertenaga baterai barunya dengan ...

BYD peroleh kendali hak distribusi dan suku cadang merek di Jerman

Distributor otomotif, ritel, dan mobilitas terkemuka di Eropa, Hedin Mobility Group, pada Jumat (30/8) mengumumkan bahwa mereka telah mencapai ...

Pasangan Ahmad Syaikhu Ilham Habibie daftar pakai kendaraan klasik

Calon Gubernur Jawa Barat Ahmad Syaikhu dan Ilham Akbar Habibie resmi mendaftarkan diri untuk berlaga dalam Pilgub Jabar 2024 ke kantor KPU Jawa ...

Kanada akan kenakan tarif 100 persen pada kendaraan elektrik China

Kanada akan mengenakan tarif 100 persen pada kendaraan elektrik buatan China serta pajak tambahan 25 persen untuk aluminium dan baja impor dari ...

Beijing kritik rencana Uni Eropa kenakan tarif 36 persen untuk EV

China memprotes rencana Uni Eropa untuk membuat aturan final pengenaan tarif hingga 36 persen terhadap mobil listrik (electric vehicle atau EV) ...

Proyek kendaraan listrik premium Volkswagen dilaporkan ditunda lagi

Proyek kendaraan listrik generasi berikut dari Volkswagen dilaporkan ditunda lagi sampai tahun 2032, enam tahun lebih lama dari jadwal ...

Alasan Parjo beralih dari TMII ke Cibis Park

Operational Manager Parjo, Adnan Muhammad Abu Bakar memiliki alasan tersendiri dalam memindahkan lokasi kegiatan yang sebelumnya diadakan di Museum ...

Regulator AS menilai inflator kantong udara ARC dan Delphi bermasalah

Administrasi Keselamatan Lalu Lintas Jalan Raya Nasional Amerika Serikat (AS) menyimpulkan bahwa inflator kantong udara buatan ARC ...

EV baru Audi di China diwartakan tidak akan pakai emblem empat cincin

Audi dan SAIC sedang mengerjakan jajaran kendaraan elektrik (Electric Vehicle/EV) baru yang akan dikembangkan, diproduksi, dan dijual di ...

Volkswagen luncurkan mobil listrik SUV ID. UNYX di China

Volkswagen meluncurkan mobil listrik SUV coupe ID. UNYX untuk pasar China yang diklaim menawarkan peningkatan di bagian desain dan teknologi dari ...

Eropa kemungkinan bakal kurangi tarif impor EV VW & BMW dari China

Komisi Eropa diwartakan telah mengindikasikan kemauan untuk mengurangi tarif impor kendaraan elektrik (Electric Vehicle/EV) dari ...