Tag: vaksinasi covid

Kemenkes ajak masyarakat kembali disiplin pakai masker

Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Mohammad Syahril mengajak masyarakat untuk kembali disiplin memakai masker sebagai bentuk kewaspadaan di tengah ...

Dinkes: Segera tes PCR untuk ketahui perkembangan Arcturus pascamudik

Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi DKI Jakarta meminta masyarakat untuk segera melakukan tes PCR untuk mengetahui perkembangan subvarian Arcturus atau ...

Antusiasme perayaan Idul Fitri dan harapan pemulihan ekonomi

Perayaan Idul Fitri 1444 Hijriah  terasa sangat berbeda dibandingkan 2-3 tahun lalu. Lebaran 2023 yang jatuh pada 22 April 2023, tidak ada ...

Vaksin COVID-19 masih jadi syarat perjalanan kereta api jarak jauh

PT Kereta Api Indonesia (KAI) masih menerapkan syarat wajib vaksinasi COVID-19 untuk penumpang kereta api jarak jauh di masa angkutan mudik Lebaran ...

Kasus COVID-19 di Jawa Timur meningkat

Kasus virus corona (COVID-19) di wilayah Provinsi Jawa Timur terpantau meningkat selama sekitar dua pekan terakhir. Gubernur Jatim Khofifah Indar ...

Satgas COVID-19 Bali catat rata-rata 12 kasus selama masa Lebaran

Satgas Penanganan COVID-19 di Bali mencatat selama musim Lebaran dari 19-25 April 2023 rata-rata dideteksi 12 kasus terkonfirmasi per ...

Per Jumat 68,73 juta warga telah disuntik vaksin booster pertama

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan sebanyak 68.731.145 warga Indonesia telah memperoleh suntikan vaksinasi COVID-19 dosis penguat atau ...

Dinkes DKI hadirkan posko kesehatan terintegrasi dukung mudik Lebaran

Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta menyediakan posko kesehatan terintegrasi pada 14 April hingga 2 Mei 2023 untuk mendukung kegiatan mudik Lebaran ...

Jubir COVID: Pandemi belum usai, vaksinasi tetap penting

Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Reisa Broto Asmoro mengingatkan masyarakat bahwa status pandemi di Indonesia belum berakhir dan ...

Bandara Pattimura melayani 16.549 penumpang hingga H-2 Lebaran

PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Pattimura di Kota Ambon, Maluku mencatat pergerakan penumpang angkutan udara Lebaran 1444 Hijriah sejak H-8 ...

Kemenkes minta prokes diaktifkan lagi untuk cegah lonjakan COVID-19

Kementerian Kesehatan RI meminta masyarakat mengaktifkan kembali protokol kesehatan 3M (memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak) untuk ...

Jumlah penumpang Bandara Halim Perdanakusuma naik 50 persen

Jumlah penumpang Bandar Udara (Bandara) Halim Perdanakusuma (HLP) masa angkutan Lebaran 2023 mengalami kenaikan hingga 50 persen jika dibandingkan ...

Astra Honda berangkatkan 2.009 konsumen mudik Lebaran 2023

Pemimpin pasar sepeda motor di Indonesia, PT Astra Honda Motor (AHM), memberangkatkan 2.009 konsumennya pulang kampung lewat program Mudik dan Balik ...

Mewaspadai subvarian Arcturus menjelang Lebaran

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mewaspadai lonjakan kasus COVID-19, terutama setelah ditemukannya subvarian Omicron XBB.1.1 atau Acturus, ...

Dinkes Kalsel anjurkan pemudik berkendara istirahat setiap empat jam

Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan memberikan anjuran untuk menjaga kesehatan di jalan bagi para pemudik Idul Fitri 1444 H yang menggunakan ...