Tag: vaksin palsu

12 rumah sakit diduga terima vaksin palsu

Direktur Tindak Pidana Ekonomi dan Khusus Bareskrim Polri Brigjen Pol Agung Setya mengatakan ada 12 rumah sakit yang diduga menerima pasokan vaksin ...

Aset tersangka kasus vaksin palsu dibekukan

Penyidik Direktorat Tindak Pidana Ekonomi dan Khusus Bareskrim Polri telah membekukan sejumlah aset milik 18 tersangka kasus peredaran vaksin ...

Polda Sultra selidiki dugaan vaksin palsu

Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara menyelidiki kemungkinan beredarnya vaksin palsu untuk menjawab keprihatinan publik setempat. Kapolda ...

Kejahatan vaksin palsu serupa dengan narkoba

Pengamat Hukum dari Universitas Nusa Cendana, di Kupang, NTT Aloysius Sukardan, menilai, peredaran vaksin Palsu di Indonesia serupa dengan kasus ...

Tantangan Tito untuk wujudkan reformasi Polri

Hujan rintik-rintik yang turun di kawasan Trunojoyo, Jakarta Selatan pada Jumat (1/7) pagi tak menyurutkan semangat keluarga besar Mabes Polri ...

Anggota DPR RI prihatin terkait vaksin palsu

Anggota komisi IX Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI yang membidangi kesehatan dari Fraksi Partai Gerindra, Roberth Rouw mengaku prihatin dengan ...

Ternate aman dari vaksin palsu

Dinas Kesehatan (Dinkes) kota Ternate, Maluku Utara memastikan daerah ini aman dari peredaran vaksin palsu karena rutin melakukan pemeriksaan secara ...

Vaksin palsu bisa dicegah lewat pengelolaan limbah, kata Bio Farma

PT Bio Farma (Persero) menyatakan salah satu cara antisipasi agar tidak terjadi lagi kasus vaksin palsu adalah setiap fasilitas kesehatan dan pusat ...

Vaksin palsu turunkan minat imunisasi

Sebagian orang tua bayi di Kabupaten Aceh Barat, Provinsi Aceh resah dengan isu vaksin palsu. Kepala Dinas Kesehatan Aceh Barat Zafril Luthfy ...

Hermina pastikan limbah medis dimusnahkan sesuai prosedur

Manajemen Rumah Sakit Hermina Bekasi Selatan, Jawa Barat, memastikan seluruh limbah medis pascapenggunaan pasien telah dimusnahkan sesuai standar ...

Pemerintah klaim tidak lengah awasi peredaran vaksin

Sekjen Kementerian Kesehatan Untung Suseno menegaskan bahwa Kemenkes serta Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) tidak pernah lengah dalam ...

BPOM tidak disertakan dalam pengawasan sediaan farmasi

Pelaksana tugas Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan Tengku Bahdar Johan mengatakan pihaknya sudah tidak pernah disertakan dalam pengawasan ...

Menkes-Kabareskrim menuju lokasi prarekonstruksi kasus vaksi palsu

Menteri Kesehatan Nila F. Moeloek bersama Kabareskrim Polri Komjen Pol Ari Dono Sukmanto menuju ke klinik milik Bidan Elly di Ciracas, Jakarta ...

Menkes temui Kabareskrim bahas kasus vaksin palsu

Menteri Kesehatan Nila F. Moeloek menemui Kepala Badan Reserse Kriminal Polri Komjen Pol Ari Dono Sukmanto di Markas Besar Polri Jakarta untuk ...

Seorang bidan jadi tersangka kasus vaksin palsu

Seorang bidan berinisial ME ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus praktik peredaran vaksin palsu untuk bayi. "Pada Rabu malam (29/6), satu ...