Tag: vaksin covax

COVAX sisihkan 5 persen dosis vaksin COVID untuk stok darurat

Inisiatif berbagi vaksin COVAX akan menyisihkan lima persen dari dosis vaksin yang didapat sebagai "cadangan" yang akan digunakan untuk ...

WHO dorong produsen melisensikan teknologi pembuatan vaksin

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mendorong lebih banyak produsen vaksin COVID-19 untuk mengikuti petunjuk dan lisensi teknologi AstraZeneca, guna ...

AS akan bagi 4 juta dosis vaksin AstraZeneca dengan Meksiko, Kanada

Amerika Serikat berencana untuk mengirim sekitar 4 juta dosis vaksin COVID-19 AstraZeneca yang tidak digunakannya ke Meksiko dan Kanada dalam ...

Menlu RI: COVAX telah distribusikan vaksin untuk 46 negara

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi, salah satu ketua bersama COVAX AMC Engagement Group, mengatakan bahwa program berbagi vaksin global yang ...

Vietnam : Vaksin COVID dalam negeri akan tersedia pada kuartal empat

Vaksin COVID-19 yang dikembangkan di Vietnam untuk pertama kalinya, bernama Nanocovax, diperkirakan akan tersedia pada kuartal keempat tahun ini dan ...

AS dukung pengiriman vaksin COVAX bagi Indonesia

Amerika Serikat (AS) mendukung pengiriman vaksin COVID-19 melalui fasilitas berbagi vaksin global COVAX bagi Indonesia, sebanyak 1,1 juta dosis yang ...

Dubes Jerman sambut baik ketibaan vaksin COVAX di Indonesia

Duta Besar Jerman untuk Indonesia Peter Schoof menyambut baik kiriman pertama vaksin AstraZeneca melalui mekanisme berbagi vaksin global, COVAX, di ...

Kedatangan vaksin AstraZeneca dari COVAX

Vaksin AstraZeneca sebanyak 1,1 juta dosis tiba di Indonesia pada Senin (8/3/2021) untuk program vaksinasi nasional. Vaksin asal Inggris ini ...

PM Kamboja terima suntikan vaksin COVID-19 buatan AstraZeneca

Perdana Menteri Kamboja, Hun Sen, menerima suntikan vaksin COVID-19 AstraZeneca yang dipasok oleh India pada Kamis, tiga pekan sejak dimulainya ...

Bank Dunia: rencana vaksinasi COVID Palestina alami kekurangan dana

Rencana vaksinasi COVID-19 Palestina mengalami kekurangan dana 30 juta dolar AS (sekitar Rp423 miliar), bahkan setelah memperhitungkan dukungan dari ...

Vietnam akan terima 30 juta dosis vaksin COVID-19 dari COVAX

Vietnam akan menerima 60 juta dosis vaksin COVID-19 tahun ini, termasuk 30 juta dosis di bawah skema berbagi vaksin global, COVAX, yang dipimpin ...

WHO beri izin pakai darurat vaksin AstraZeneca/Oxford

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), Senin (15/2), mengeluarkan izin penggunaan darurat untuk vaksin buatan bersama ...

Mufti Wilayah Federal dukung vaksinasi COVID-19 di Malaysia

Kantor Mufti Wilayah Federal (PMWP) Malaysia menyatakan dukungan penuh atas inisiatif pemerintah melakukan Imunisasi COVID-19 Nasional sejalan dengan ...

Bappenas proyeksi RI bakal capai "herd immunity" pada Maret 2022

Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) memproyeksi Indonesia akan mencapai kekebalan ...

Vietnam akan dapat akses vaksin COVID-19 pada kuartal pertama

Vietnam diharapkan mendapatkan akses ke batch pertama vaksin COVID-19 dalam kuartal pertama di bawah skema berbagi vaksin COVAX, menurut pernyataan ...