Tag: usaha

Menekraf luncurkan program kreasi di dayah Mudi Mesra Bireuen Aceh

Menteri Ekonomi Kreatif (Menekraf) Teuku Riefky Harsya resmi meluncurkan program "Kreatif Santri Indonesia" (Kreasi) di dayah ...

Melihat rangkaian kegiatan Presiden Prabowo di KTT APEC

Pertemuan puncak yang melibatkan pemimpin negara atau kepala pemerintah yakni Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Kerjasama Ekonomi Asia-Pasifik (APEC) ...

Disbun Kaltim fasilitasi alih fungsi lahan tambang menjadi perkebunan

Dinas Perkebunan Provinsi Kalimantan Timur memfasilitasi alih fungsi lahan pertambangan batubara di Desa Marah Haloq, Kecamatan Telen, Kutai Timur, ...

Aquabike Jetski World Championship untungkan para pelaku UMKM

Para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di sekitar Danau Toba, Sumatera Utara mendapat banyak keuntungan dengan ...

Untung rugi kenaikan PPN 12 persen bagi perekonomian Indonesia

Dalam dunia perekonomian, kebijakan fiskal selalu menjadi topik yang menarik karena menyentuh hajat hidup orang banyak. Salah satu isu yang kini ...

10 daerah di Aceh sudah tuntaskan pencairan Dana Desa 2024

Sebanyak 10 kabupaten/kota di Aceh telah menuntaskan pencairan Dana Desa 2024 yang disalurkan ke tengah masyarakat melalui berbagai program ketahanan ...

Pesta Kopi Sulteng 2024 jadi ajang membangkitkan industri kopi lokal

ANTARA - Pesta Kopi Sulteng 2024 diselenggarakan di Jodjokodi Convention Center (JCC) Kota Palu, Sulawesi Tengah 16 hingga 17 November 2024. Kegiatan ...

Pemkab Wondama sediakan galeri promosikan kerajinan Mama Papua

Pemerintah Kabupaten Teluk Wondama, Papua Barat menyediakan sebuah galeri guna mempromosikan hasil kerajinan Mama-mama Papua yang berlokasi di ...

Candi Muaro Jambi dan Proyek Strategis Nasional

Candi Muaro Jambi sebagai warisan sejarah kian memberi optimisme bagi sektor kebudayaan dan pariwisata, seiring dengan berlangsungnya megaproyek ...

BNI kenalkan inisiatif Employee Wellbeing di Culture Fest 2024

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI memperkenalkan inisiatif Employee Wellbeing Program yang bertujuan meningkatkan budaya kerja dan ...

Wamentan sebut generasi muda jadi kunci kemajuan pertanian Indonesia

Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono menegaskan pentingnya kontribusi generasi muda dalam mengembangkan sektor pertanian demi memenuhi ...

Cerita pedagang bakso asal Bali yang dagangannya dicicipi Wamen UMKM

Ramai di media sosial seorang pedagang bakso asal Bali terlihat semringah karena dagangannya dicicipi oleh Wakil Menteri Usaha Mikro Kecil dan ...

Kementerian Pariwisata dan KAI berkolaborasi dukung pariwisata daerah

Kementerian Pariwisata berkolaborasi dengan PT Kereta Api Indonesia (KAI) untuk menghadirkan paket perjalanan wisata ke daerah-daerah yang dilalui ...

Mengendalikan Inflasi Lampung dengan amankan tiga komoditas strategis

Setidaknya ada tiga komoditas strategis yang selama ini tercatat sebagai pemicu utama inflasi di Provinsi Lampung, satu di antaranya adalah beras, ...

RI integrasikan bioenergi dan CCS guna kurangi emisi karbon

Indonesia memulai inovasi baru untuk mengintegrasikan produksi bioenergi dengan teknologi Carbon Capture and Storage (CCS), yang diyakini dapat ...