Tag: upaya menekan inflasi

Kios penyeimbang jadi upaya tekan inflasi di Berau

ANTARA - Kios penyeimbang dihadirkan untuk upaya menekan inflasi di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur. Kios penyeimbang di Pasar Sanggam Adji Dilayas ...

DKPP Cilegon serahkan bantuan P2L dan 1.000 bibit cabai merah

ANTARA - Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kota Cilegon menyalurkan bantuan kegiatan pekarangan pangan lestari (P2L) dan pemberian seribu ...

Pemkab Madiun libatkan BUMDesma perluas distribusi beras SPHP

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Madiun, Jawa Timur, melibatkan Badan Usaha Milik Desa Bersama (BUMDesma) untuk memperluas pendistribusian beras ...

Wali Kota Semarang minta OPD intensif pantau harga komoditas

Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu meminta jajaran organisasi perangkat daerah (OPD) terkait untuk secara intens memantau pergerakan ...

Tapin tebar 100 ribu ikan lokal di anak Sungai Barito

Pemerintah Kabupaten Tapin, Provinsi Kalimantan Selatan menyebarkan 100 ribu bibit ikan lokal di aliran Anak Sungai Barito Kecamatan Candi Laras ...

Pemerintah Provinsi Riau gelar pasar murah tekan inflasi

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau menggelar operasi pasar murah di Masjid Raudhatus Shalihin, Bukit Barisan, Pekanbaru pada Selasa, menjual sembako ...

PHRI: Okupansi hotel di Madiun hampir penuh saat libur akhir tahun

Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kota Madiun, Jawa Timur, menyebutkan tingkat okupansi atau keterisian kamar hotel di wilayah setempat ...

Pemkot Ambon bagi tanaman cabai ke ASN upaya tekan inflasi 

Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon membagikan  tanaman cabai ke Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk ditanam di pekarangan rumah sebagai upaya menekan ...

Pemkot Surabaya gulirkan Gerakan Pangan Murah guna tekan inflasi

Pemerintah Kota Surabaya, Jawa Timur, bersama sejumlah stakeholder atau pemangku kepentingan menggulirkan Gerakan Pangan Murah dalam memperingati ...

Diskop UKM Perindag Medan: UMKM berpotensi tekan inflasi

Dinas Koperasi, UKM, Perindustrian dan Perdagangan (Diskop UKM Perindag) Medan menyatakan, di tengah potensi inflasi salah satunya akibat naiknya ...

Bulog Ternate jamin stok beras aman hingga awal 2024

Perum Divisi Regional (Divre) Bulog Ternate, Maluku Utara (Malut), menjamin stok beras di gudang di Kota Ternate maupun di Gudang Tobelo, Kabupaten ...

Dinas Pertanian libatkan penyuluh dukung GKP siswa SMK/SMA Sultra

Dinas Pertanian dan Peternakan Sulawesi Tenggara (Sultra), melibatkan para tenaga penyuluh guna mendukung dan menyukseskan Gerakan Ketahanan Pangan ...

Produk UMKM di Bazar Ramadan Surabaya mampu bersaing di pasaran

Komisi B Bidang Perekonomian DPRD Kota Surabaya menilai produk kerajinan dari pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM) di Bazar Kampung Ramadan mampu ...

Pemprov Jawa Barat siap gelar operasi pasar Ramadhan 1444 H

Pemerintah Provinsi Jawa Barat siap menggelar operasi pasar pada Bulan Suci Ramadhan 1444 H, sebagai bagian dari upaya menekan inflasi menjelang Hari ...

Palangka Raya siapkan 5.000 paket sembako murah untuk operasi pasar

Pemerintah Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah(Kalteng) melalui Dinas Perdagangan, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah dan Perindustrian ...