Tag: upacara pembukaan

Kamboja minta maaf atas insiden bendera Indonesia terbalik

Kamboja meminta maaf atas insiden bendera Indonesia terbaik pada upacara pembukaan SEA Games XXXII/2023 Kamboja di Morodok Techo National Stadium, ...

Gemerlap keindahan Negeri Khmer disajikan di pembukaan SEA Games 2023

Pembukaan dari ajang olahraga multievent terbesar di Asia Tenggara, SEA Games ke-32/2023 Kamboja, dibalut dengan gemerlap permainan cahaya yang ...

Flairene curi perhatian dengan pakaian adat Bali

Flairene Candrea Wonomiharjo mencuri perhatian tampil dengan pakaian adat Bali pada defile upacara pembukaan SEA Games XXXII/2023 Kamboja di Morodok ...

Kenakan baju adat Bali, Flairene emban tugas bawa bendera Merah Putih

ANTARA - Kontingen Indonesia mengusung nilai kebhinekaan pada defile upacara pembukaan SEA Games 2023. Upacara pembukaan digelar di Morodok Techo ...

Upacara pembukaan SEA Games 2023, Indonesia usung nilai kebhinekaan

ANTARA - Upacara pembukaan SEA Games 2023 digelar Jumat malam (5/5) di Morodok Techo National Stadium Phnom Penh, Kamboja. Atlet renang Indonesia ...

Bendera Indonesia terbalik dalam upacara pembukaan SEA Games Kamboja

Bendera Indonesia terbalik dalam rangkaian acara upacara pembukaan SEA Games XXXII/2023 di Morodok Techo National Stadium, Phnom Penh, Kamboja, ...

Cuaca terik tak surutkan semangat penonton pembukaan SEA Games

Cuaca terik yang menyelimuti kawasan Stadion Nasional Morodok Techo di Phnom Penh, Kamboja, tidak menyurutkan semangat para pengunjung untuk ...

Indonesia membawa misi budaya dan solidaritas di pembukaan SEA Games

Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI/NOC Indonesia) Raja Sapta Oktohari mengatakan Indonesia membawa misi budaya, persahabatan, dan solidaritas pada ...

Flairene sosok termuda dan bertalenta pembawa bendera Indonesia

Menjadi pembawa bendera negara dalam ajang  multicabang internasional merupakan kebanggaan tersendiri bagi atlet, tak terkecuali Flairene ...

CdM harapkan atlet semakin siap bertanding di SEA Games Kamboja

Chef de Mission (CdM) Tim Indonesia di SEA Games 2023 Kamboja  Lexyndo Hakim berharap para atlet yang sudah tiba di Kamboja semakin siap untuk ...

Stadion Nasional Morodok Techo, wajah baru sektor olahraga Kamboja

Stadion Nasional Morodok Techo yang akan menjadi tempat upacara pembukaan SEA Games 2023, Jumat, bisa dibilang merupakan wajah baru dari sektor ...

CdM: Indonesia usung nilai kebhinekaan di upacara pembukaan SEA Games

Chef de Mission (CdM) Tim Indonesia di SEA Games 2023 Kamboja, Lexyndo Hakim, mengungkapkan kontingen Indonesia mengusung nilai kebhinekaan pada ...

Indonesia tempati peringkat kelima sehari sebelum upacara pembukaan

Kontingen Indonesia berada di posisi kelima klasemen sementara perolehan medali SEA Games XXXII/2023 Kamboja dengan mengemas 1 perak dan 5 ...

Flairene Candrea pembawa bendera Indonesia pada defile SEA Games 2023

Perenang putri Flairene Candrea Wonomiharjo mendapat kesempatan besar memimpin kontingen Indonesia dengan membawa bendera Merah Putih pada defile ...

Jadwal SEA Games 2023 : Ada potensi medali untuk kontingen Indonesia

Kontingen Indonesia dari lima cabang olahraga yakni obstacle race, bola voli, sepak bola, hoki indoor, dan kun bokator akan melakoni pertandingan ...