Tag: universitas hasanuddin

Satgas PPKS Unhas berkeliling fakultas cegah kekerasan seksual

Satuan Tugas (Satgas) Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (PPKS) Universitas Hasanuddin (Unhas) secara rutin melakukan kunjungan ke ...

Menggaungkan sumpah Pemuda sebagai rel penyemangat antargenerasi

Setiap Tanggal 28 Oktober hampir semua sekolah dan perkantoran menggelar upacara memperingati Hari Sumpah Pemuda. Ikrar sebagai putra dan putri ...

IPB segera fasilitasi sertifikasi halal UMKM saingi Thailand

Institut Pertanian Bogor (IPB) segera memfasilitasi sertifikasi halal usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) dengan fitur lebih lengkap agar Indonesia ...

Bio Farma: Vaksin IndoVac aman dan efektif berdasarkan uji klinis

Direktur Utama PT Bio Farma (Persero), Honesti Basyir mengatakan berdasarkan hasil uji klinis Vaksin IndoVac memiliki keamanan dan efektivitas yang ...

Memberdayakan Suku Loinang dari nomaden jadi menetap di Tombiobong

Suara Umi Inang tiba-tiba terhenti. Ketua Pimpinan Daerah (PD) Aisyiyah Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah ini harus jeda sejenak. Matanya ...

KLHK-Unhas Makassar bahas implementasi kebijakan FoLU Net Sink 2030

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) bersama Fakultas Kehutanan Universitas Hasanuddin (Unhas) Makassar membahas implementasi ...

Pengamat: Ketegasan Presiden Jokowi benahi Polri pantas diapresiasi

Pengamat politik dari Universitas Hasanuddin Makassar Ali Armunanto mengatakan ketegasan Presiden Joko Widodo dalam membenahi institusi Polri pantas ...

Wamenkumham serap aspirasi mahasiswa terkait RUU KUHP

Wakil Menteri Hukum dan HAM (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej menyatakan telah menyerap dan menampung aspirasi mahasiswa ...

Wamenkumham: Aturan soal demonstrasi di RKUHP demi ketertiban umum

Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej menyampaikan aturan dalam RKUHP mengenai hukum pidana bagi pihak ...

Pengamat apresiasi langkah tegas Presiden kembalikan muruah Polri

Pengamat Politik dari Universitas Hasanuddin Makassar Ali Armunanto mengapresiasi langkah tegas Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang ingin ...

Wamenkumham: Pedoman pemidanaan di RKUHP semata-mata untuk keadilan

Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej mengatakan pedoman pemidanaan yang dimuat dalam Rancangan Kitab ...

Wamenkumham paparkan tiga alasan RKUHP mendesak disahkan

Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej memaparkan tiga alasan Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana ...

Wamenkumham tinjau dua lapas di Kabupaten Gowa

Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej meninjau Lapas Narkotika Kelas II A dan Lapas Perempuan Kelas II A ...

Unhas peringkat keenam terbaik se-Indonesia berdasarkan THE WUR

Universitas Hasanuddin berhasil menempati posisi keenam terbaik se-Indonesia berdasarkan rilis Times Higher Education (THE) melalui THE World ...

RSGMP Unhas dan perusahaan global beri layanan gratis perawatan gigi

ANTARA - Rumah Sakit Gigi Mulut dan Pendidikan (RSGMP) Universitas Hasanuddin bersama PT Unilever memberikan layanan gratis untuk pemeriksaan dan ...