Tag: uang rupiah

Hoaks, Jokowi pakai Rp38,5 triliun dana haji

Seorang pengguna Facebook pada Kamis (11/6) mengirimkan sebuah tautan artikel milik Eramuslim.com, berjudul "Jokowi Ternyata Sudah Pakai Rp38,5 ...

Anggota Komisi VI sebut pasar sambut kebijakan normal baru

Anggota Komisi VI DPR Mukhtarudin menyebut bahwa kebijakan normal baru disambut pasar secara positif sehingga diprediksi mampu menggerakkan kembali ...

Rupiah kembali terkoreksi dekati level psikologis Rp14.000 per dolar

Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Rabu sore kembali terkoreksi mendekati level psikologis Rp14.000 per dolar ...

Kepala BPKH klarifikasi penyimpangan dana haji

ANTARA - Kepala Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) Anggito Abimanyu meluruskan pemberitaan salah yang menyebutkan dana haji berupa valuta asing ...

BNI Kupang pastikan seluruh karyawannya bebas COVID-19

PT. Bank Negara Indonesia (BNI) Kantor Cabang Kupang memastikan bahwa seluruh karyawannya bebas dari penularan COVID-19 setelah melalui rapid test ...

Anggito: Dana haji untuk perkuat rupiah bukan alasan pembatalan

Kepala Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) Anggito Abimanyu mengatakan pernyataannya pada 26 Mei 2020 tentang penggunaan dana haji untuk memperkuat ...

BI Bali karantina uang senilai Rp577,3 miliar selama Mei 2020

Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Bali selama Mei 2020 telah mengkarantina uang rupiah senilai Rp577,3 miliar sebagai salah satu upaya ...

Kemarin, rupiah menguat hingga tujuh provinsi siap normal baru

Sejumlah berita penting mewarnai sektor ekonomi pada Rabu (27/5/2020) mulai dari pola normal baru atau new normal yang memberi pengaruh ...

BI imbau masyarakat gunakan nontunai pada Lebaran tahun ini

Bank Indonesia (BI) mengimbau masyarakat agar menggunakan nontunai di tengah pandemi Virus Corona baru atau COVID-19, terutama dalam menghadapi Hari ...

Konsorsium Bakrie bangun industri metanol senilai 2 miliar dolar AS

Konsorsium Bakrie – Ithaca – Air Product yang terdiri atas PT Bakrie Capital Indonesia (BCI), PT Ithaca Resources, dan Air Products ...

Bank BJB siapkan Rp13,3 triliun terkait Idul Fitri 2020

PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten, Tbk atau Bank BJB memproyeksikan kebutuhan uang tunai sebesar Rp13,3 triliun terkait Idul Fitri ...

BI Jabar siapkan Rp21 triliun untuk Idul Fitri 2020

Bank Indonesia Kantor Perwakilan Provinsi Jawa Barat (KPw BI Jabar) menyiapkan uang tunai Rp21,66 triliun untuk kebutuhan selama Ramadhan dan Idul ...

BI-Polairud distribusikan uang ke seluruh wilayah NTT

Kantor Bank Indonesia (BI) Perwakilan Wilayah Nusa Tenggara Timur bekerja sama dengan Polisi Perairan Polda NTT mendistribusikan uang rupiah ke ...

Masyarakat diimbau tetap waspadai peredaran uang palsu

Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Tasikmalaya terus mengimbau dan mengedukasi masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap uang palsu yang ...

BI Sulsel siapkan uang tunai Rp4,32 triliun jelang Lebaran

Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan (BI Sulsel) menyiapkan sekitar Rp4,32 triliun untuk memenuhi kebutuhan uang tunai ...