Tag: tumpak hatorangan

Perintah Imigrasi Atas Ismeth Dianggap Rahasia Negara

Imigrasi Kota Tanjungpinang tidak bersedia mempublikasikan perintah pusat terkait Gubernur Kepulauan Riau Ismeth Abdullah yang kini berstatus ...

Ismeth Abdullah Tersangka Korupsi Damkar

Gubernur Kepulauan Riau, Ismeth Abdullah, resmi ditetapkan sebagai tersangka oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus pengadaan mobil ...

Pengacara: Kejaksaan Setengah Hati Tanggapi Perintah Presiden

Achmad Rifai, pengacara pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) non-aktif Bibit Samad Rianto dan Chandra M. Hamzah, mengatakan Kejaksaan ...

Bibit: KPK Bidik Kasus Century

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) nonaktif, Bibit Samad Riyanto, menegaskan lembaganya tetap akan membidik kasus Bank Century. "KPK ...

Penggantian Pimpinan KPK Harus Menyeluruh

Achmad Rifai, pengacara pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) nonaktif Bibit Samad Rianto dan Chandra M. Hamzah, mengatakan penggantian ...

Kejagung Konsisten Tangani Bank Century

Kejaksaan Agung menyatakan akan konsisten dalam menangani kasus Bank Century terkait pengucuran dana talangan (bailout) dari Lembaga Penjamin ...

KPK Gandeng PPATK Usut Century

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjalin kerja sama dengan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) untuk menyelidiki dugaan ...

Dua Pimpinan KPK Akan Diberhentikan Dengan Hormat

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) M Jasin mengatakan, dua pelaksana tugas sementara pimpinan KPK, Mas Ahmad Santosa dan ...

KPK Akan Laksanakan Arahan Presiden

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan melaksanakan arahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono yang disampaikan dalam pidato untuk menyikapi ...

Patrialis: Presiden Tak Meminta Chandra-Bibit Mundur

Menteri Hukum dan HAM Patrialis Akbar, Senin, menyatakan tidak ada permintaan mundur dari Presiden Susilo Bambang Yudhoyono kepada pimpinan KPK non ...

Bibit dan Chandra Datang ke Wisma Negara

Wakil Ketua nonaktif Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bibit Samad Riyanto dan Chandra Hamzah, Senin siang sekitar pukul 14.00 WIB datang ke Wisma ...

Uji Seleksi Direksi Pertamina Segera Tuntas

Pemerintah segera menuntaskan pengisian jabatan direksi dan komisaris yang lowong di sejumlah BUMN karena ditugasi menjadi menteri dan pemimpin ...

Kapolri: Anggodo Tidak akan Kabur

Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri menyatakan bahwa Anggodo Widjojo tidak akan melarikan diri karena statusnya sebagai saksi yang ...

Jaksa Agung Menghadap Presiden, Raker Ditunda

Jaksa Agung, Hendarman Supandji dan Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri, menghadap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Rapat Kerja (Raker) ...

KPK Usulkan Fatwa Hukum Penuntutan Perkara

Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Tumpak Hatorangan Panggabean, Rabu, mengatakan telah mengusulkan fatwa Mahkamah Agung (MA) terkait ...